SCI: Perlu Pemacu Ekspor Produk Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan Lebih Lanjut
JAKARTA – Nilai ekspor produk pertanian, kehutanan, dan perikanan tahun 2024 meningkat hingga 29.81 persen dibandingkan tahun 2023. Meskipun demikian, perlu pemacu untuk terus meningkatkan ekspornya mengingat Indonesia mempunyai banyak jenis produk/komoditas dalam kelompok itu. Founder & CEO Supply Chain Indonesia (SCI), Setijadi, Selasa (28/1/2025), menyampaikan, Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia secara
- Published in Berita
Meningkat 29,81 Persen, Ekspor Produk Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan Butuh Cold Chain End to End
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia secara kumulatif pada periode Januari-Desember 2024 mencapai USD264,70 miliar atau naik 2,29 persen dibanding periode yang sama tahun 2023. Ekspor kumulatif nonmigas mencapai USD248,83 miliar atau naik 2,46 persen. Selama Januari-Desember 2024, ekspor nonmigas Indonesia menurut sektor industri pengolahan meningkat 5,33 persen dibanding Januari-Desember 2023 yang disumbang
- Published in Berita
PTP Non Peti Kemas Cabang Panjang Siap Tingkatkan Layanan Logistik Tahun 2025
PT Pelabuhan Tanjung Priok, yang juga dikenal dengan nama PTP Non Petikemas, terus berinovasi guna meningkatkan kinerja operasionalnya. Mengelola 11 cabang pelabuhan, perusahaan ini mencatatkan kemajuan signifikan pada realisasi kinerja Ton/Ship/Day (T/S/D) di sejumlah cabang, termasuk di PTP Non Petikemas Cabang Panjang. Pada tahun 2024, pencapaian T/S/D untuk komoditas General Cargo melebihi target sebesar 9%,
- Published in Berita
Perkuat ESG, KAI Logistik Jamin Tata Kelola yang Transparan dan Berintegritas
Jakarta: PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik) meraih sertifikasi SNI ISO 37001:2016 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) dari Sucofindo, auditor eksternal yang terakreditasi. Sertifikasi ini berlaku hingga akhir 2027, sebagai bukti komitmen KAI Logistik dalam menjaga tata kelola perusahaan yang transparan dan berintegritas. Pencapaian ini mencerminkan langkah KAI Logistik dalam mewujudkan komitmen ESG, khususnya governance untuk
- Published in Berita
Exports of Agricultural Products Increase by 29.81 Percent, Becoming a Drive for Logistics Development
The Central Statistics Agency (BPS) noted that the cumulative value of Indonesia’s exports in the January-December 2024 period reached USD264.70 billion or increased by 2.29 percent compared to the same period in 2023, while cumulative non-oil and gas exports reached USD248.83 billion or increased by 2.46 percent. During January-December 2024, Indonesia’s non-oil and gas exports
- Published in Berita
Pembangunan Jalan Tol Purwokerto-Purbalingga: Akses Baru yang Menghubungkan Jawa Tengah
PR GARUT – Pembangunan jalan tol yang menghubungkan Kota Purwokerto dengan Kota Purbalingga kini menjadi perhatian utama, karena bagian dari proyek jalan tol Pejagan–Cilacap yang lebih besar. Proyek ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi mobilitas masyarakat, baik dalam aspek ekonomi maupun sosial, dengan mempercepat akses antar kota dan memperlancar distribusi barang. Jalan tol ini diharapkan bisa membawa
- Published in Berita
Peningkatan Ekspor Pertanian Capai 29,81 Persen, Dukung Perkembangan Logistik Nasional
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat peningkatan signifikan pada nilai ekspor Indonesia selama Januari-Desember 2024, mencapai USD264,70 miliar atau naik 2,29 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. Ekspor kumulatif nonmigas juga tumbuh 2,46 persen menjadi USD248,83 miliar. Sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan mencatat pertumbuhan tertinggi, mencapai 29,81 persen, terutama didorong oleh peningkatan ekspor kopi. Selain
- Published in Berita
Tiga Perusahaan CPO Bangun Konstruksi di Pelabuhan Kijing Kalbar
PONTIANAK- Manager Komersial PT Pelindo 2 Pontianak, Hervin Bayu Sanjaya menyebutkan, ada tiga perusahaan yang bergerak dalam hilirisasi sawit berupa CPO dan turunannya, tengah membangun konstruksi dan siap mengoptimalkan Pelabuhan Kijing di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat. “Sejauh ini baru ada satu perusahaan CPO dan turunannya yang memanfaatkan Pelabuhan Kijing untuk aktivitas ekspornya. Perusahaan tersebut yakni Energi
- Published in Berita
Ekspor Produk Pertanian Meningkat 29,81 Persen Jadi Pemacu Pengembangan Logistik
GlobalReview-Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia secara kumulatif pada periode Januari-Desember 2024 mencapai USD264,70 miliar atau naik 2,29 persen dibanding periode yang sama tahun 2023, sementara ekspor kumulatif nonmigas mencapai USD248,83 miliar atau naik 2,46 persen. Selama Januari-Desember 2024, ekspor nonmigas Indonesia menurut sektor industri pengolahan meningkat 5,33 persen dibanding Januari-Desember 2023
- Published in Berita
Kadin Beri Insentif Khusus bagi Pengusaha Singapura yang Berinvestasi di Batam
Kalangan pebisnis di Batam menyambut baik atas rencana Singapura yang berniat mengembangkan sustainable investment zone dan sektor energi baru terbarukan (EBT) di Batam. Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kepulauan Riau, Achmad Ma’ruf Maulana, mengatakan pihaknya meminta Singapura untuk berkomitmen atas niat investasi tersebut, yang dicanangkan saat pertemuan Deputy Prime Minister Singapura dan Badan Koordinasi
- Published in Berita