Gelar CVC, Bea Cukai Tinjau Proses Bisnis Pengguna Jasa, Ini Tujuannya
Bea Cukai Marunda dan Bea Cukai Bekasi melaksanakan kegiatan Customs Visit Customer (CVC) dengan mengunjungi dua perusahaan di wilayah kerjanya. Bea Cukai Marunda menggelar CVC dengan mengunjungi PT Jakarta Indonesia Makmur, sebuah pabrik minuman mengandung etil alkohol (MMEA) yang memproduksi minuman beralkohol untuk pasar dalam negeri pada Rabu (21/8). Kepala Subdirektorat Humas dan Penyuluhan Bea
- Published in Berita
PT SPSL dan PT KBN Kolaborasi Garap Rencana Pengembangan Port Integrated Logistics Center Marunda
PT Subholding Pelindo Solusi Logistik (SPSL) sebagai Subholding BUMN Kepelabuhanan Pelindo terus melakukan eksplorasi potensi bisnis perusahaan dengan menggandeng PT Kawasan Berikat Nusantara (KBN) Marunda Jakarta Utara dalam rangka rencana pengembangan Port Integrated Logistics Center pada kawasan KBN Marunda. Kolaborasi strategis ini sangat penting sebagai salah satu upaya untuk mengintegrasikan Pelabuhan Tanjung Priok dan Kawasan
- Published in Berita
KJL gandeng KPL bangun kolaborasi logistik di Cilegon dan Marunda
Cilegon (ANTARA) — PT Krakatau Jasa Logistik (KJL) mengumumkan kerjasama PT KBN Prima Logistik (KPL) di bidang logistik di area Kawasan Industri Krakatau Steel Cilegon dan area Logistik Kawasan Berikat Nusantara Marunda. Kerjasama ini ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) di Cilegon, Banten, Senin (4/7). Direktur Utama KJL Puji Winarto mengatakan pihaknya berharap kerjasama
- Published in Berita
Progres Pembangunan Dermaga 2 Pelabuhan Marunda Baru Mencapai 35%
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Karya Citra Nusantara (KCN) menyebutkan proyek pembangunan Dermaga atau Pier 2 Pelabuhan Marunda tetap berjalan. “(Progres pembangunan) Pier 2 sampai sekarang 35%,” kata Direktur Utama KCN, Widodo Setiadi, Senin (13/7). Seperti diketahui, nilai investasi pembangunan Pier 2 dan Pier 3 menelan biaya sebesar Rp 9 triliun dan ditargetkan rampung pada 2023
- Published in Berita
Pelabuhan Marunda Topang Layanan Pelabuhan Tanjung Priok
Jakarta: Keberadaan Pelabuhan Marunda dinilai penting dalam menopang pelayanan kepelabuhanan di Tanjung Priok yang kini sudah terlalu padat. Namun demikian, pemerintah masih terlalu fokus pada pembangunan infrastruktur jalan tol sehingga poros maritim tak berjalan maksimal. “Salah satunya Pelabuhan Marunda, yang proyeknya tertunda,” ujar Direktur Center for Budget Analysis (CBA), Uchok Sky Khadafidalam keterangan tertulisnya, di
- Published in Berita
DKI Akan Bangun Terminal Terpadu di Marunda
JAKARTA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan membangun kawasan terminal transportasi terpadu di Jakarta Utara. Terminal tersebut akan mengurangi beban Bandara Soekarno-Hatta dan mempermudah distribusi logistik DKI Jakarta. “Nanti menjadi kawasan terpadu, terdiri dari bandar udara dan pelabuhan internasional. Rencananya dibangun Marunda, Jakarta Utara,” ujar Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama
- Published in Berita