Pengemudi Diminta Tertib Bawa Muatan, Dishub Pekanbaru Tindak 30 Truk ODOL
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru, mengingatkan pengemudi angkutan barang agar tertib dalam membawa muatan. Pengemudi diminta untuk tidak membawa muatan melebihi standar atau ketentuanya. Kepala Dishub Kota Pekanbaru Yuliarso, melalui Kabid Angkutan mengatakan, tertib muatan demi keselamatan juga untuk kepentingan keberlangsungan jalan raya agar tidak mudah rusak lantaran beban berlebih. “Petugas di lapangan masih mendapati
- Published in Berita
Tim Gabungan Tertibkan Truk “ODOL” di Balangan Kalsel
Balangan, Kalsel (ANTARA) – Tim gabungan dari Dinas Perhubungan (Dishub) dan Satuan Lalu Lintas Polres Balangan menertibkan armada truk “Over Dimensi dan Over Loading” (ODOL) di wilayah Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan. “Kita menindaklanjuti penertiban tersebut dari hasil forum LLAJ pada beberapa waktu lalu terkait kegiatan pengawasan hingga penegakan hukum di bidang LLAJ,” kata Kepala Dishub
- Published in Berita
Pemprov Lampung Usulkan Denda Kendaraan ODOL Naik Rp 24 Juta dan Aktifkan Timbangan Jalan
MEDIALAMPUNG.CO.ID – Kendaran over dimensi over loading (ODOL) yang melintas di beberapa titik daerah Lampung seperti di Kabupaten Way Kanan dan Lampung Utara masih sering kerab terjadi. Bahkan akibat Kendaraan ODOL ini mengakibatkan beberapa ruas jalan rusak dan bergelombang. Meski sudah dilakukan razia oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung bersama tim penegakan hukum (Gakum) di akhir
- Published in Berita
Kemenhub Bakal Tindak Tegas Truk ODOL, Begini Caranya
Liputan6.com, Jakarta Direktur Jenderal Perhubungan Darat (Hubdar) Kementerian Perhubungan Risyapudin Nursin, akan menindak tegas truk bermuatan melebihi kapasitas atau Over Dimension Over Loading alias Truk ODOL. Risyapudin menjelaskan, sebetulnya untuk truk ODOL ini, sebelum kendaraan beroperasi pihaknya telah melakukan suatu uji tipe. Kemudian uji tipe ini berlanjut apabila memang sudah sesuai dengan standar ketentuan peraturan daripada Karoseri
- Published in Berita
JMKT Gelar Operasi ODOL, 29 Truk Dilakukan Penindakan
SERDANGBEDAGAI | Jasa Marga Kualanamu Tol (JMKT) menggelar kegiatan operasi Over Dimensi Over Load (ODOL) pada ruas jalan tol Kualanamu – Tebingtinggi tepatnya di Rest Area A Km 65, Kecamatan Seirampah, Kabupaten Serdangbedagai (Sergai), Rabu,(26/6/2024) pagi. Kegiatan ODOL dipimpin langsung Dirut JMKT (Jasa Marga Kualanamu Tol) Thomas Dwiatmanto Hartono.Turut ikut dalam kegiatan operasi ODOL dari BPTD
- Published in Berita
Truk ODOL Masih Bandel Melintas di Indralaya Ogan Ilir, Polisi Surati Perusahaan Angkutan Barang
SRIPOKU.COM, INDRALAYA – Petugas Satlantas Polres Ogan Ilir melakukan penindakan berupa tilang terhadap kendaraan yang melebihi muatan atau Over Dimension Over Loading (ODOL). Kendaraan yang ditilang, melintasi jalan lintas Palembang-Prabumulih di wilayah Kelurahan Timbangan, Kecamatan Indralaya Utara. Kasat Lantas Polres Ogan Ilir, AKP Windya Feilena mengatakan, penindakan terhadap truk ODOL merupakan upaya memberikan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna jalan raya. “Ini salah satu
- Published in Berita
Gelar Razia ODOL, 295 Kendaraan Ditindak
PEKANBARU – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru bersama dengan Ditlantas Polda Riau, BPTD, dan Dishub Provinsi Riau dalam kurun waktu selama Mei-Juni rutin menggelar razia Over Dimension Over Load (ODOL). Total kendaraan angkutan barang yang telah ditindak berjumlah sekitar 295 kendaraan. Kepala Bidang Angkutan Dishub Kota Pekanbaru, Khairunnas mengatakan, pihaknya akan terus berkoordinasi dengan pihak terkait
- Published in Berita
Rutin Razia, Sudah 220 Kendaraan ODOL Ditindak
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru bersama Ditlantas Polda Riau, Satlantas Pekanbaru, BPTD, dan Dishub Riau satu bulan terakhir rutin melakukan razia terhadap kendaraan angkutan barang dan penumpang yang Over Dimension Over Load (ODOL), kir mati, pajak mati, serta tidak memiliki izin operasional. Kabid Angkutan Dishub Kota Pekanbaru Khairunnas mengatakan, total sudah ada
- Published in Berita
Dishub Belitung Panggil Pengusaha Angkutan, Ingatkan Soal ‘ODOL’, Bakal Adakan Penertiban
Betare Belitong – Dinas Perhubungan Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, menggelar rapat dengan para pelaku angkutan di ruang rapat Dishub Belitung, Kamis 30 Mei 2024. Rapat tersebut membahas soal koordinasi angkutan barang di Kabupaten Belitung untuk mendukug kelancaran, keamanan, dan kenyamanan angkutan barang di jalan raya demi menjamin keselamatan pengguna jalan. “Pada hari ini kami
- Published in Berita
Razia ODOL, Upaya Pemerintah Banjarbaru Menciptakan Keselamatan Jalan Raya
REDAKSI8.COM, BANJARBARU – Pemerintah Kota (Pemko) Banjarbaru melalui Dinas Perhubungan (Dishub) berencana akan melaksanakan Razia Angkutan Barang Over Dimension and Over Loading (ODOL) di sepanjang Jalan Panglima Batur. Hal itu disebabkan maraknya kendaraan besar yang melintas di sepanjang Jalan Panglima Batur yang berpotensi merusak jalan maupun ketertiban masyarakat umum. Wali Kota Banjarbaru, Aditya Mufti Ariffin mengatakan,
- Published in Berita