Pengusaha Kapal (INSA) Respons Operasional Angkutan Barang Lebaran Dibatasi 16 Hari
Indonesian National Shipowners’ Association (INSA) merespons kebijakan pembatasan operasional angkutan barang selama 16 hari pada masa mudik dan arus balik Lebaran 2025. Ketua Umum INSA Carmelita Hartoto menyebutkan bahwa pihaknya berencana melakukan pengiriman barang lebih awal untuk mengantisipasi pembatasan tersebut. Kontainer-kontainer sudah dikirim jauh hari sebelumnya sehingga tidak akan menumpuk di pelabuhan. “Untuk yang ke
- Published in Berita
Kepala BP Batam Janji Bantu Pengusaha Kapal, Segera Ubah Perka Tarif dan Jasa Pelabuhan
BATAM, TRIBUNBATAM.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam menggelar pertemuan dengan pengusaha dari Indonesian National Shipowners Association (INSA), di Hotel Travelodge, Rabu (11/3/2020). Dalam pertemuan ini Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam, Muhammad Rudi, berjanji akan mengakomodir aspirasi pengusaha jasa kepelabuhanan di Batam. Kemudahan ini akan diberikan melalui perubahan Perka, karena kegiatan kapal di Pelabuhan Batuampar, terkait
- Published in Berita