Pengelola Akui Penyesuaian Tarif Tol Kanci-Pejagan Cukup Memberatkan
TRIBUNJABAR.ID, CIREBON – Kasi Pengumpul Tol Kanci-Pejagan, Uum Jumadi, mengakui penyesuaian tarif tol memberatkan pihaknya selaku pengelola. Pasalnya, dari seluruh golongan kendaraan, rata-rata tarif jenis angkutan barang mengalami penurunan. Sementara kendaraan pribadi dan angkutan penumpang justru mengalami kenaikan. “Golongan I dan II naik Rp 5000 – Rp 7500, padahal itu yang paling
- Published in Berita
Penyesuaian Tarif Pengiriman Barang Dinilai Belum Mendesak
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspres, Pos dan Logistik Indonesia (Asperindo) menilai penyesuaian tarif pengiriman barang dirasakan belum mendesak saat ini hingga tahun depan. Ketua Bidang Organisasi dan Keanggotaan DPP Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspres, Pos dan Logistik Indonesia (Asperindo) Trian Yuserma mengatakan penyesuaian tarif masih belum menjadi isu penting di kalangan
- Published in Berita