Ribut-ribut Permendag Impor, Pengusaha: Masalah Utama Ada di Bea Cukai
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Produsen Serat dan Benang Filament Indonesia (APSyFI) buka suara usai dua kementerian, Kementerian Perdagangan (Kemendag) dan Kementerian Perindustrian (Kemenperin) saling lempar bola ihwal kebijakan dan pengaturan impor yang tertuang dalam Permendag No.8/2024. Ketua Umum APSyFI Redma Gita Wirawasta mengatakan, permasalahan utama sebetulnya ada di Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. “Ini kita
- Published in Berita
Airlangga Jawab Tudingan Permendag 8 Buat Industri Tekstil Terancam
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, buka suara soal Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor yang dituding menjadi penyebab melemahnya industri tekstil dalam negeri. Aturan itu disebut-sebut mempermudah masuknya barang impor tekstil dan produk tekstil (TPT) ke Tanah Air. Airlangga mengatakan untuk mengatasi kondisi
- Published in Berita
Beyond Cabotage: Jepang Protes Aturan Wajib Kapal RI
JAKARTA — Kementerian Perhubungan menilai perlu dilakukan upaya lobi kepada para mitra dagang Indonesia terkait kewajiban penggunaan kapal nasional untuk ekspor-impor komoditas tertentu. Beberapa negara salah satunya Jepang memprotes kewajiban penggunaan kapal Indonesia yang ditetapkan melalui Peraturan Menteri Perdagangan No.82/2017. Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kemenhub Agus H. Purnomo armada kapal nasional terbilang kecil
- Published in Berita
Pengetatan Impor Ban Bikin Pengusaha Bus dan Truk Kerepotan
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Sejumlah pengusaha di industri strategis seperti transportasi, pertambangan, perkebunan, hingga pelabuhan mengeluhkan pengetatan impor ban yang telah menciptakan kelangkaan ban dan membuat bisnis mereka semakin tidak efisien. Kini, sudah banyak pelaku usaha melakukan kanibalisasi untuk tetap beroperasi. “Harga ban yang dibutuhkan sudah naik antara 7%-12% sejak bulan lalu,” kata Kurnia Lesani
- Published in Berita