Kadin Anggap Devisa dari Sektor Maritim Sangat Kecil
JAKARTA (beritatrans.com)–Indonesia sebagai negara kepulauan seharusnya bisa membuat sektor kelautan sebagai salah satu penyumbang devisa terbesar. Namun, sumbangan sektor ini ke kas negara justru masih kalah dibandingkan beberapa sektor lainnya. Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan P Roeslani mengatakan, dari data yang dihimpun pada 2015 sumbangan devisa dari sektor maritim hanya mencapai
- Published in Berita
Perikanan: Ekspor Benih Lobster Diusulkan Buka-Tutup
MATARAM, KOMPAS-Kementerian Kelautan dan Perikanan diminta memberlakukan mekanisme buka-tutup untuk ekspor bibit lobster. Periode penutupan pada November-Februari dan ekspor kembali dibuka pada Maret-Oktober. Usulan kebijakan ekspor itu mengemukakan dalam diskusi fokus grup “Menguak Fenomena Penyelundupan Benih Lobster di Wilayah Nusa Tenggara Barat”, Kamis (17/11), di Mataram, Lombok, yang diselenggarakan Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat. Hadir
- Published in Berita
Perikanan: Keramba Jaring Apung Dikembangkan
JAKARTA, KOMPAS-Kementerian Kelautan dan Perikanan mengembangkan budidaya ikan dengan metode keramba jaring apung lepas pantai mulai tahun 2017. tahap awal pengembangan keramba jaring apung sebanyak tiga unit untuk tiga lokasi, yaitu Karimunjawa (Jawa Tengah), pantai selatan Jawa, dan Sabang (Aceh). Pembangunan keramba jaring apung lepas pantai diharapkan dapat mengoptimalkan pemanfaatan potensi lahan budidaya laut di
- Published in Berita
Perikanan: Hutan Mangrove untuk Budidaya Ikan
PURWAKARTA, KOMPAS-Hutan mangrove yang selama ini berfungsi sebagai kawasan lindung dapat dimanfaatkan untuk budidaya ikan (silvofishery) melalui sistem empang parit. Potensinya sangat besar karena di pantai utara Jawa terdapat sekitar 43.000 hektar hutan mangrove yang dikelola Perum Perhutani. Berdasarkan pengalaman Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) Wana Sejati Ciasem, Kabupaten Subang, Jawa Barat, produksi dari budidaya
- Published in Berita
Kadin Paparkan Rencana Raker Terkait Kelautan dan Perikanan
Bisnis.com, JAKARTA-Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia memaparkan rencana pembahasan rapat kerja nasional 2016 terkait bidang kelautan dan perikanan. “Ada tujuh hal penting yang akan dibahas dalam Rakernas Kadin Kelautan dan Perikanan 2016,” kata Wakil Ketua Kadin Kelautan dan Perikanan Yugi Prayanto di Menara Kadin Jakarta, Rabu (2/11/2016). Lebih lanjut, ia menjelaskan, pertama, peningkatan produksi
- Published in Berita
Perikanan: Produksi Terganggu Kemarau Basah
JAKARTA, KOMPAS-Produksi perikanan budidaya tahun ini terganggu, terkena dampak musim kemarau basah. Hingga semester I-2016, produksi perikanan budidaya berkisar 7 juta ton, atau 43,75 persen dari target produksi tahun ini yang sebanyak 16 juta ton. Musim kemarau basah membuat suhu air kolam yang seharusnya 30 derajat celcius menjadi 24-25 derajat celcius sehingga produksi perikanan lebih
- Published in Berita
Perikanan: Sebanyak 500 Kapal Bisa Tak Dibangun
JAKARTA, KOMPAS-Sebanyak 500 kapal dari target pengadaan kapal ikan bantuan nelayan 1.719 unit pada 2016, terancam sulit terbangun. Dalam sisa waktu dua bulan, hingga akhir tahun, sejumlah galangan kapal sulit memenuhi pengadaan kapal berbahan fiber yang ditargetkan pemerintah tersebut. Pantauan Kompas, lelang proyek pengadaan 1.719 kapal fiber melalui katalog elektronik atau e-katalog baru dimulai Agustus
- Published in Berita
Perikanan: Industrial Perlu Dipercepat
JAKARTA, KOMPAS-Sejumlah kalangan menagih komitmen Presiden Joko Widodo untuk mempercepat pembangunan industri perikanan perlu segera dibangkitkan ditengah ketidakpastian iklim usaha. Ketua Harian Asosiasi Industri Pengalengan Ikan Indonesia Adi Surya, di Jakarta, Senin (24/10), mengemukakkan, kebijakan pemerintah untuk mempercepat industri perikanan nasional belum terlihat implementasinya. Pada 22 Agustus 2016, Presiden Jokowi telah menandatangani Intruksi Presiden (Inpres)
- Published in Berita
Perikanan: Peta Jalan Industrialisasi Disiapkan
JAKARTA, KOMPAS-Pemerintah berjanji terus mendorong peningkatan kesejahteraan nelayan. Terkait hal itu, peta jalan industrialisasi perikanan untuk mencapai perikanan yang berkelanjutan dan berkeadilan sedang disusun. Hal itu mengemuka dalam diskusi “Dua Tahun Pemerintahan Jokowi: Tantangan Reformasi Kelautan” yang diselenggarakan KBR, Katadata, dan Hukum Online, Kamis (20/10), di Jakarta. Diskusi dihadiri Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti,
- Published in Berita
Pemerintah Tak Persoalkan Kuota Tuna RI Kecil
Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah tak mempermasalahkan kuota Indonesia pada 2018-2020 yang hanya boleh menangkap tuna sirip biru selatan (southern bluefin tuna) di laut lepas sebanyak 1.002 ton atau 5,3% dari total penangkapan yang diperbolehkan. Pelaksana Tugas Dirjen Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan Zulficar Mochtar mengatakan bagaimana pun jumlah itu naik dari jatah 2016-2017 yang
- Published in Berita