Kawasan Industri Semin Diperluas hingga 1.500 Hektare
Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL — Pemkab Gunungkidul berencana menambah luasan Kawasan Industri Semin mencapai 1.500 hektare. Adapun luasan yang ada sekarang baru mencapai 75 hektare. Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pertanahan dan Tata Ruang atau Kundha Niti Mandala Sarta Tata Sasana Gunungkidul, Eddy Praptono mengatakan, review Peraturan Daerah tentang Rencana Tata Ruang dan Wilayah (RTRW) akan dilakukan penyesuaikan tentang wilayah peruntukan.
- Published in Berita
Aptrindo Sebut Masih Mahal, Angkutan Barang Enggan Lewat Tol
JawaPos.com – Konektivitas antarwilayah di Jatim terus bertambah seiring pengoperasian sejumlah jalan tol baru. Terakhir adalah ruas penghubung tol Krian–Legundi–Bunder–Manyar (KLBM) dengan tol trans-Jawa sejak Rabu (22/2). Hanya, tidak semua kendaraan memanfaatkan tol-tol itu. Terutama angkutan barang yang memilih lewat jalur protokol. Akibatnya, di sejumlah ruas jalan, kemacetan karena penumpukan kendaraan besar masih ditemui. Ketua
- Published in Berita
Kemenkeu Targetkan Efisiensi Ekosistem Logistik Nasional 60-80 Persen
EmitenNews.com – Pemerintah terus berupaya untuk meningkatkan performa logistik Indonesia guna mendorong daya saing perekonomian nasional. Kementerian Keuangan mencatat penyelesaian setiap rencana aksi Inpres 5/2020 tentang Penataan Ekosistem Logistik Nasional (National Logistics Ecosystem/NLE) sampai dengan 31 Desember 2022, berjalan sesuai timeline. Juru Bicara Kementerian Keuangan, Yustinus Prastowo, mengatakan pada kurun 2023-2024 NLE akan fokus pada
- Published in Berita
Pelabuhan Kargo Taman Bunga Kembali Beroperasi
batampos– Pelabuhan kargo Taman Bunga yang dikelola oleh PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional I Tanjung Balai Karimun, akhirnya kembali beroperasi secara terbatas beberapa waktu lalu. Setelah hampir dua bulan tidak beroperasi akibat ada kerusakan didermaga pelabuhan tersebut. General Manager PT Pelindo Regional I Tanjung Balai Karimun, Yusrizal ketika dikonfirmasi mengatakan, setelah ditandatangani kesepakatan antara Bupati
- Published in Berita
Mendag Akan Hubungkan UMKM dengan Marketplace, Ritel, dan Perbankan
INFO NASIONAL – Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan, menegaskan komitmennya untuk terus mengembangkan potensi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dikarenakan UMKM merupakan kunci pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini dilakukan dengan memperkuat ekosistem melalui kolaborasi empat pilar yakni UMKM, lokapasar (marketplace), ritel modern, dan perbankan. “Perlu kita bangun ekosistem agar ekonomi cepat tumbuh. Salah satunya dengan kolaborasi
- Published in Berita
Menteri Trenggono Optimis Sektor Perikanan Kolaka Meningkat dengan PIT
Sulawesi Tenggara, Borneo24.com – Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono optimis produktivitas sektor kelautan dan perikanan Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara akan meningkat dengan diterapkannya kebijakan penangkapan ikan terukur berbasis kuota (PIT). Pelabuhan perikanan yang ada yang ada di wilayah itu dapat menjadi lokasi pemberangkatan kapal dan pendaratan ikan hasil tangkapan. Hal ini disampaikan Menteri Kelautan dan Perikanan
- Published in Berita
Asperindo Provinsi Gorontalo Siap Berkontribusi Untuk Kemajuan Daerah
TATIYE.ID (GORONTALO) – Assosiasi Perusahaan Jasa pengiriman Express pos dan logistik indonesia (Asperindo) Provinsi Gorontalo akan berkontribusi untuk kemajuan daerah melalui kelancaran pengiriman logistik di Gorontalo. Hal tersebut terungkap pada rapat kerja Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Asperindo Provinsi Gorontalo yang digelar di Sekertariat Asperindo hotel Eljie, Minggu (26/2/2023.) Ketua DPW Asperindo Provinsi Gorontalo Irwanto Marzuki
- Published in Berita
Perkuat Supply Chain dan Logistik, ALFI Dorong NLE di Bandara
JAKARTA, investor.id – Pemerintah melalui Kementerian Keuangan terus memacu peningkatan kinerja logistik nasional melalui implementasi National Logistics Ecosystem (NLE). Bahkan bukan hanya di pelabuhan laut, NLE juga bakal diterapkan di Bandar Udara (Bandara) yang layani internasional maupun domestik. Pelaku bisnis logistik yang tergabung dalam Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) terus mendorong langkah konkret yang
- Published in Berita
Perkembangan Ekspor dan Impor Kaltim 2022
Samarinda – Nilai ekspor Kaltim (Kalimantan Timur) pada Desember 2022 tercatat US$3,05 miliar. Perbandingannya dengan ekspor November 2022 turun 2,09 persen dan Desember 2021 naik sebesar 32,84%, Minggu (26/2/2023). Mengutip dari BPS Kaltim, ekspor non-migas Desember 2022 tercatat US$2,63 miliar. Perbandingannya dengan November 2022 turun 8,81 persen. Secara kumulatif, nilai ekspor migas Kaltim Tahun 2022 mencapai US$
- Published in Berita
DPRD Provinsi Bengkulu Minta Pemda Tegas soal Jam Operasional Angkutan Batubara
TRIBUNBENGKULU.COM, BENGKULU – Angkutan batubara yang melebihi tonase masih menjadi keluhan masyarakat di Provinsi Bengkulu. Terkait hal ini, Anggota Komisi I DPRD Provinsi Bengkulu, Sumardi meminta agar pemerintah daerah tegas dalam mengaplikasikan penerapan jam operasional truk bermuatan hasil tambang tersebut. “Jangan sampai angkutan batubara ini, mengganggu mobilisasi warga. Apalagi, yang tonase over dimention, itu jalan bisa rusak,” kata Sumardi, Minggu
- Published in Berita