Peranan KADI dalam Pencegahan Praktik Dumping terhadap Barang Impor
Oleh:Heru Setyo BasukiCustoms & Excise Manager SF Consulting Komite Antidumping Indonesia (KADI) merupakan Otoritas yang dibentuk Pemerintah Republik Indonesia untuk menangani permasalahan yang berkaitan dengan upaya penanggulangan importasi barang dumping dan barang mengandung subsidi. Praktik perdagangan ini merupakan praktik tidak adil (unfair trade) yang dapat merugikan industri dalam negeri. Dalam melaksanakan tugasnya, KADI melakukan penyelidikan
- Published in Artikel Regulasi
Percepat Pengiriman Barang, KAI Logistik Tambah Relasi ke Timur Jawa
Jakarta: KAI Logistik melakukan percepatan waktu tempuh pengiriman khususnya ke wilayah timur Jawa melalui pengelolaan KA Bagasi pada KA Blambangan. Upaya anak usaha KAI ini untuk mendukung program pemerintah dalam pengembangan dan percepatan sektor logistik di tanah air. Penambahan dengan menggunakan KA Blambangan ini dapat mempercepat proses pengiriman barang retail dari Jakarta ke Banyuwangi. Jika sebelumnya waktu pengiriman
- Published in Berita
Pelabuhan Barang Impor Jadi Dialihkan ke Luar Jawa? Kemendag Buka Suara
Jakarta, VIVA – Kementerian Perdagangan melalui Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri, Moga Simatupang mengatakan, pemindahan pelabuhan masuk barang impor ke wilayah timur Indonesia saat ini belum diputuskan, karena masih dalam kajian. “Belum, masih kajian,” kata Moga saat ditemui di kawasan Pantai Indah Kapuk (PIK), Jakarta Utara, Rabu, 28 Agustus 2024. Dia mengakui bahwa pemindahan pelabuhan tidak
- Published in Berita
EGM Pelindo Regional 2 Tanjung Priok Teken Kesepakatan Bersama Penataan Arus Lalu Lintas Angkutan Barang dari dan ke Pelabuhan
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Executive General Manager (EGM) PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 2 Tanjung Priok, Adi Sugiri melaksanakan penandatangan Berita Acara Kesepakatan tentang Kerjasama Pelayanan, Pengawasan dan Penataan Antrean Angkutan Peti Kemas/Barang Dari dan Ke Pelabuhan, Depo Peti Kemas dan Pool Truk Serta Arus Moda Transportasi Angkutan di Wilayah Kota Administrasi Jakarta Utara di Kantor
- Published in Berita
Ini Daftar Tujuh Barang Impor yang Bakal Dipindah Pintu Masuknya
JAKARTA – Menteri Perindustrian (Menperin), Agus Gumiwang Kartasasmita, bakal memindahkan pintu masuk barang impor ke wilayah Timur Indonesia. Setidaknya ada 7 komoditas yang akan dipindahkan pintu masuknya ke daerah Bitung hingga Sorong. Agus menilai, rencana ini bakal disampaikan ke Presiden Joko Widodo (Jokowi) pekan ini. Tujuannya agar industri dalam negeri semakin kompetitif. “Pintu masuknya kami
- Published in Berita
Bea Cukai Juanda Musnahkan Barang Tak Memenuhi Ketentuan Pembatasan Impor
Jatim Newsroom – Bea Cukai Juanda memusnahkan barang-barang impor yang tak memenuhi ketentuan larangan dan atau pembatasan impor dari hasil 773 penegahan selama tahun 2024, di halaman Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean Juanda, pada Selasa (20/8/2024). Barang- barang tegahan yang dimusnahkan, merupakan barang yang telah ditetapkan sebagai Barang yang Menjadi
- Published in Berita
Menkop UKM Dukung Pemindahan Pintu Masuk Barang Impor ke Luar Jawa
Jakarta (ANTARA) – Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah, Teten Masduki, mendukung usulan pemindahan jalur masuk barang impor ke luar Jawa demi meningkatkan daya saing produk dalam negeri. Namun, dia mengusulkan agar barang impor yang dipindahkan ke luar Jawa bukan berupa bahan baku karena dikhawatirkan menghambat produksi UMKM. “Ini untuk barang-barang konsumen saja. Langkah
- Published in Berita
KAI Logistik Jamin Angkut Barang Berprinsip Halal
Liputan6.com, Jakarta – PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik) menjamin pengangkutan berbasis halal di beberapa titik terminal barang. Mulai dari Jakarta, Karawang, hingga Surabaya. Dalam menjaga kualitas, prosesnya pun akan diaudit setiap tahun. Direktur Operasi KAI Logistik, Heri Siswanto mengatakan pihaknya sudah mengantongi sertifikat halal dari Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama. Meskipun sifat sertifikasi ini
- Published in Berita
KAI Daop 1 Jakarta Angkut 1,8 Juta Ton Barang pada Semester I 2024
Jakarta (ANTARA) – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta mengangkut sebanyak 1.801.486 ton barang pada semester I 2024 (1 Januari-30 Juni) dengan rata-rata per hari mengangkut 9.953 ton. KAI Daop 1 Jakarta mencatat angka tersebut meningkat 13 persen dibandingkan program yang ditargetkan sebanyak 1.595.132 ton. Manajer Humas KAI Daop 1 Jakarta,
- Published in Berita
Nilai Ekspor Barang Aceh Mei 2024, 29,65 Persen
KBRN, Banda Aceh : Nilai ekspor barang asal Provinsi Aceh pada bulan Mei 2024 sebesar 41.019.390 USD, turun sebesar 29,65 persen dibandingkan bulan April. Kelompok komoditas terbesar yang diekspor pada bulan Mei 2024 dari kelompok komoditas bahan Bakar Bakar Mineral yaitu sebesar 23.327.767 USD berupa Batubara. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Aceh Ahmadriswan Nasution mengatakan,
- Published in Berita