Fasilitas Memadai, Tapi Pelabuhan Malundung di Tarakan Tak Disinggahi Tol Laut
TARAKAN (BeritaTrans.com)–Pelabuhan Malundung di Tarakan yang merupakan pintu gerbang perekonomian Kalimantan Utara (Kaltara), terus dibenahi antara lain dilengkapi fasilitas seperti alat bongkar muat peti kemas. Namun, sejauh ini, program tol laut yang dicanangkan Presiden Joko Widodo belum dirasakan masyarakat Kalimantan Utara. Seperti diketahui, konsep tol laut ini dimaksudkan untuk menciptakan pelayaran tetap berjadwal (linier) mulai
- Published in Berita
PT Pelabuhan Tanjung Priok Tingkatkan Kemampuan Sistem Operasi Terminal Peti Kemas Ocean Going
JAKARTA ( BeritaTrans.com)–PT Pelabuhan Tanjung Priok (PTP) meningkatkan kemampuan (upgrade) sistem operasi termial peti kemas ocean going di Terminal Operasi (TO) 3 yang diberi nama OPUS. Untuk melaksanakan upgrade terhadap Terminal Operating System ini, OPUS Selasa kemarin dimatikan sejak pukul 00:01 s/d 08:00. Pemutakhiran (upgrade) kemampuan OPUS untuk mengimbangi pelayanan kegiatan operasional Terminal Operasi 3
- Published in Berita
Kemenhub Didorong Terbitkan Permen Larangan Pengenaan Jaminan Kontainer
Bisnis.com, JAKARTA-Kementerian Perhubungan didorong untuk dapat segera mengeluarkan instruksi atau peraturan menteri yang melarang adanya praktek pengenaan uang jaminan kontainer di Pelabuhan Tanjung Priok. Hal itu disampaikan oleh Ketua Tim Koordinasi dan Supervisi Bidang Maritim Komisi Pemberantasan Korupsi, Dian Patria, yang juga Ketua Tim Gerakan Nasional Penyelamatan Sumber Daya Alam (GNPSDA) itu kepada Bisnis, Rabu
- Published in Berita
PBM Terseleksi di Priok: GINSI Minta Evaluasi
Jakarta – Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia berpendapat perlu ada evaluasi penanganan layanan bongkar muat kargo umum nonkontainer di Pelabuhan Tanjung Priok. Ketua BPD Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) DKI Jakarta Subandi mengatakan penanganan jenis barang itu oleh perusahaan bongkar muat (PBM) terseleksi anggota Asosiasi Perusahaan Bongkar Muat Indonesia (APBMI) DKI Jakarta masih tidak
- Published in Berita
Kembangkan Kereta Logistik Gedebage – Tanjungpriok, Pelindo II dan KAI Tanda Tangani MoU
Jakarta – (suaracargo.com). PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II menandatangani nota kesepakatan (MoU) dengan PT Kereta Api Indonesia (KAI) tentang rencana kerja sama penanganan barang menggunakan kereta api rute Gedebage-Pelabuhan Tanjung Priok dan kerja sama lainnya, di Indramayu, Jumat (10/3). Penandatanganan nota kesepahaman ini dilakukan langsung oleh Direktur Komersial dan Pengembangan Usaha PT Pelindo II, Saptono
- Published in Berita
Pelindo III Gandeng PGN Garap Bisnis Gas Pelabuhan
Bisnis.com, Surabaya — PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) dan PT Perusahaan Gas Negara (Persero), Tbk. (PGN) sepakat untuk melakukan kerjasama terkait dengan pengelolaan gas alam cair (LNG) untuk mendukung kegiatan bisnis masing-masing. Kerjasama ini menyangkut bisnis pasokan gas bumi untuk operasional pelabuhan, pembangkit listrik, pemanfaatan dan pengembangan infrastruktur gas bumi dan gas alam cair. Kesepakatan
- Published in Berita
Arus Barang & Kunjungan Kapal di PTP Februari 2017 Naik Signifikan
Jakarta (BeritaTrans.com) – Arus barang termasuk petikemas dan kunjungan kapal di PT Pelabuhan Tanjung Priok (PTP) bulan Februari 2017 naik cukup signifikan dibanding bulan sebelumnya. Kunjungan kapal bulan Februari tercatat 1.106 unit atau 10.504.814 Gross Ton (GT). Rinciannya pelayaran luar negeri 274 unit (6.195.769 GT) dan pelayaran dalam negeri 832 unit (4.309.045 GT). Angka ini
- Published in Berita
Pembangunan Tiga Pelabuhan di Natuna Selesai Sebelum 2019
Bisnis.com, Jakarta – Kementerian Perhubungan memastikan pembangunan tiga pelabuhan di beberapa lokasi di Kepulauan Riau (Kepri) untuk mendukung konektivitas kawasan Natuna selesai sebelum 2019. Tiga pelabuhan di Natuna, Kepri, yang bakal selesai sebelum 2019 tersebut yakni Pelabuhan Subi, Midai, dan Pulau Laut. Direktur Pelabuhan dan Pengerukan Kementerian Perhubungan Maurits M. Sibarani mengatakan untuk mendukung konektivitas
- Published in Berita
Bongkar Muat Kargo Umum di Priok: Pemilik Barang Keberatan Tarif Naik 30%
JAKARTA-Pemilik barang keberatan dengan usulan penaikan tarif bongkar muat kargo umum nonkontainer di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta Utara sebesar 30%. Ketua Kompartemen Koordinasi Antar Instansi & Infrastruktur Asosiasi Perusahaan Jalur Prioritas (APJP) Cornelius F. Atmadjie mengatakan pihaknya belum bisa menerima jika alasan penaikan tarif bongkar muat untuk mengakomodasi lonjakan upah buruh atau tenaga kerja bongkar
- Published in Berita
Kemhub Operasikan Kapal ke Natuna untuk Tekan Disparitas Harga Barang dan Jasa
JAKARTA (Beritatrans.com)–Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemhub) sudah membuka trayek kapal tol laut tujuan Natuna, Kepulauan Riau (Kepri). Kapal negara berlayar rutin dari Pelabuhan Tanjung Priok ke Natuna, Kepri pp. Melalui akun twitternya @budikaryaS, Menhub Budi Karya mengatakan, “Kita juga telah implementasi program tol laut khusus jalur Jakarta-Natuna untuk tekan harga dengan melibatkan beberapa BUMN.”. Menhub
- Published in Berita