Pelabuhan Patimban Berpotensi Tingkatkan Efisiensi Logistik
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Pada saat peninjauan proyek Pelabuhan Patimban di Kabupaten Subang Jawa Barat, Presiden Joko Widodo menargetkan peresmian Pelabuhan tersebut pada Juni 2020. Pelabuhan Patimban akan menjadi pelabuhan terbesar di Indonesia pada 2027 terutama untuk ekspor otomotif Indonesia. Pembangunan Pelabuhan direncanakan dalam tiga tahapan proyek dengan total investasi sekitar Rp40
- Published in Catatan
Feri Jarak Jauh untuk Efisiensi Logistik
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Supply Chain Indonesia (SCI) mengapresiasi Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dalam pengembangan program-program peningkatan konektivitas maritim, termasuk pengoperasian feri jarak jauh. Direncanakan sebelum Lebaran Kemenhub akan mengeluarkan izin operasional feri jarak jauh rute Jakarta-Surabaya yang akan dioperasikan oleh PT ASDP Indonesia Ferry (Persero). Pada tahap awal, perusahaan BUMN tersebut akan
- Published in Catatan
Kapal Berkapasitas Besar untuk Pacu Efisiensi Logistik
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Pada 9 April 2017, satu kapal dari CMA-CGM berkapasitas 8.500 TEUS sandar di Pelabuhan Tanjung Priok untuk pertama kalinya. Jumlah bongkar muat perdana untuk diangkut ke Amerika Serikat sebanyak 2.300 TEUs yang sebagiannya merupakan barang-barang hasil transhipment dari sejumlah pelabuhan di Indonesia. Supply Chain Indonesia (SCI) memberikan apresiasi
- Published in Catatan
- 1
- 2