Penerapan Green Freight di Indonesia Terkendala Bea Masuk dan Pajak
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Implementasi green freight di Indonesia belum efektif, bahkan masih sedikit perusahaan transportasi barang yang sudah menerapkannya. Sebagian pelaku masih menganggap penerapan green freight sebagai sesuatu yang mahal karena biaya investasi yang tinggi, sehingga dianggap bertentangan dengan prinsip bisnis yang berorientasi terhadap pencapaian keuntungan (profit). Efisiensi yang diperoleh dari
- Published in Catatan
Potensi Green Supply Chain Management untuk Menurunkan Biaya Logistik Nasional
Potensi Green Supply Chain Management untuk Menurunkan Biaya Logistik Nasional Dr. Ir. Agus Purnomo, MT. (Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Logistik /STIMLOG PT Pos Indonesia) 1. Pendahuluan Saat ini, pencemaran lingkungan merupakan masalah utama yang memiliki potensi untuk mengakibatkan kepunahan umat manusia di bumi jika tidak segera diatasi. Dari berbagai jenis polusi, polusi udara
- Published in Artikel