PT ASDP dan Swasta Operasikan Kapal Roro Jakarta-Surabaya Mulai April 2017
JAKARTA (BeritaTrans.com)–Pelayanan kapal angkutan “roll on roll off” (roro) rute Jakarta-Semarang-Surabaya mulai beroperasi April 2017, kata Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi. Budi dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu, mengatakan untuk pelayaran kapal roro tersebut telah ada operator yang akan mengoperasikan kapalnya baik operator BUMN maupun operator swasta. “Saya upayakan dalam satu bulan ini untuk disiapkan,
- Published in Berita
Aptrindo Dukung Angkutan Barang/Peti Kemas Jakarta–Surabaya dengan Ro-Ro
JAKARTA (BeritaTrans.com)–Pengusaha angkutan barang mendukung kebijakan pemerintah menggalakkan angkutan roll on-roll off (Ro-Ro) untuk angkutan peti kemas rute Jakarta–Surabaya. Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Gemilang Tarigan Kamis (2/2/2017) mengatakan yang penting ongkosnya bisa lebih murah dari ongkos menggunakan truk untuk mendorong pengguna jasa menggunakan Ro-Ro. Menurut Tarigan, selama ini jenis barang yang
- Published in Berita
Marga Mandalasakti Antisipasi Lonjakan Kendaraan Tol Jakarta-Merak
Bisnis.com, JAKARTA-PT Marga Mandalasakti (MMS), pengelola jalan tol Tangerang-Merak, akan mengoptimalkan fasilitas dan layanan jalan tol untuk mengantisipasi lonjakan arus kendaraan yang akan terjadi pada libur Natal dan Tahun Baru. Kepala Divisi Hukum dan Humas MMS Nur Indah Permanasari mengatakan trafik lalu lintas pada puncak libur Natal dan tahun baru diperkirakan tumbuh dari rata-rata 128.000
- Published in Berita
Logistik: Pameran Kelas Dunia Bakal Digelar di Jakarta
JAKARTA-Serial pameran intralogistik CeMAT, siap menggelar pameran di Indonesia pada Maret 2017 sebagai bagian rencana ekspansi pameran di Asia Tenggara. Krister Sandvoss dari Deutsche Messe, selaku penyelenggara CeMAT, mengatakan pameran itu akan diadakan bersama dengan dua pameran lain yaitu TransAsia Jakarta dan ColdChain Indonesia. Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan P. Roeslani juga
- Published in Berita
Tarif Tol Jakarta-Cikampek Naik, Pengusaha Logistik Terbebani
JAKARTA-Penetapan tarif tol memicu beban tambahan bagi operasional angkutan truk logistik kawasan Jakarta-Cikampek sebesar 0,06% kendati tidak terlalu besar, penaikan tarif semestinya dibarengi dengan peningkatan standar pelayanan minum. Kajian Supply Chain Indonesia (SCI) menunjukkan, biaya tol kendaraan Golongan IV dan Golongan V untuk rute Jakarta-Surabaya berkontribusi sekitar 1,9% dari total biaya transportasi. Untuk rute tersebut,
- Published in Berita
[Berita] Penataan Priok: Pelindo II Gelontorkan Rp1 Triliun
Penataan Priok: Pelindo II Gelontorkan Rp1 Triliun JAKARTA – Pelindo II/IPC menggelontorkan investasi hingga mencapai Rp1 triliun untuk melanjutkan program pengembangan fasilitas dermaga dan penataan lahan penumpukan barang umum maupun peti kemas di Pelabuhan Tanjung Priok pada 2014. General Manager Pelindo II cabang Pelabuhan Tanjung Priok, Ari Henryanto mengatakan dana investasi yang disiapkan dari anggaran
[Berita] Dampak Banjir Jakarta: Forwarder Minta Penghapusan Biaya Tambahan
Dampak Banjir Jakarta: Forwarder Minta Penghapusan Biaya Tambahan JAKARTA-Pelaku usaha logistik dan forwarder meminta penghapusan sementara biaya tambahan akibat keterlambatan di Pelabuhan Tanjung Priok menyusul musibah bajir dan kemacetan parah di jalur distribusi. Sofian Pane, Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta, mengatakan biaya tambahan itu terdiri atas keterlambatan batas akhir pengapalan kegiatan
- Published in Berita
[Berita] Cuaca Ekstrem: Pelayaran Merugi Miliaran Rupiah
Cuaca Ekstrem: Pelayaran Merugi Miliaran Rupiah JAKARTA-Perusahaan pelayaran nasional menanggung kerugian miliaran rupiah menyusul cuaca ekstrem dan gelombang tinggi di beberapa perairan di Tanah Air dalam beberapa hari terakhir. Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners’ Association (INSA) Carmelita Hartoto mengatakan kerugian miliaran rupiah itu ditanggung operator kapal niaga nasional yang mencapai 12.744 unit, ditambah 200
- Published in Berita
[Berita] Infrastruktur: Presiden Diminta Segera Terbitkan Perpres JTTS
Infrastruktur: Presiden Diminta Segera Terbitkan Perpres JTTS JAKARTA, KOMPAS – Pelaku usaha dan jasa konstruksi yang tergabung dalam Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia meminta Presiden Susilo Bambang Yudhoyono segera mengeluarkan peraturan presiden tentang jalan tol Trans-Sumatera. Perpres itu sangat penting karena akan menjadi payung hukum bagi pembangunan JTTS yang sangat didambakan masyarakat Sumatera. “Kami
- Published in Berita
[Workshop] Implementasi “Value Stream Mapping (VSM)” untuk Peningkatan Kinerja Supply Chain Perusahaan
WORKSHOP IMPLEMENTASI “VALUE STREAM MAPPING (VSM)”UNTUK PENINGKATAN KINERJA SUPPLY CHAIN PERUSAHAAN Waktu:Jumat-Sabtu, 15-16 November 2013Pkl. 08.30-16.30 WIB Tempat:Hotel HarrisTebetJl. Dr. Sahardjo 191 Jakarta Fasilitator:Ir. Berty Argiyantari, M.M. Pendahuluan Persaingan industri yang begitu tajam saat ini menuntut perusahaan untuk mempunyai competitive advantage yang tinggi. Perusahan di bidang manufaktur dan logistik harus melakukan perbaikan berkesinambungan dan melakukan terobosan dalam peningkatan efisiensi dan produktivitas. Perusahaan harus menghilangkan
- Published in Workshop