Luhut Klaim Tujuh Pelabuhan Internasional Bisa Pangkas Biaya Logistik
tirto.id – Pemerintah berencana membangun tujuh pelabuhan internasional di Indonesia untuk menyaingi Singapura. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan, mengklaim kehadiran pelabuhan skala dunia itu dapat mengurangi biaya logistik. Menurut Luhut, pelayaran kapal logistik kini tidak harus bertumpu pada Tanjung Priok, Jakarta, dan Surabaya. Ketimbang dikumpulkan pada satu titik, kata dia, pengangkutan logistik
- Published in Berita
Pelabuhan Tanjung Priok Klaim Telah Pangkas Biaya Logistik
INDUSTRY.co.id, Jakarta – Pelabuhan Tanjung Priok sebagai representasi pengiriman barang melalui ekspor dan impor dinilai efektif menurunkan biaya logistik, khususnya bagi kapal-kapal berkapasitas besar. Chairman Supply Chain Indonesia, Setijadi mengatakan, Pelabuhan Tanjung Priok sebagai pelabuhan penting bagi perekonomian nasional sudah mampu menghemat biaya 20% atau USD300 per kontainer. “Itu untuk kontainer 20 feet. Waktu
- Published in Berita
Pelindo IV Klaim Aktivitas Bongkar Muat di Pantoloan Kian Lancar
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) IV mengklaim aktivitas bongkar muat di Pelabuhan Pantoloan, Kota Palu, Sulteng, semakin lancar. Hal tersebut setelah perusahaan mendatangkan 1 unit alat container crane alias CC. Direktur Utama PT Pelindo IV, Farid Padang, mengatakan saat ini alat CC tersebut sudah tiba di Pelabuhan Pantoloan. Bahkan, alat tersebut siap dioperasikan untuk lebih memperlancar aktivitas
- Published in Berita
Kemenhub Klaim Tol Laut Tekan Biaya Logistik hingga 50 Persen
tirto.id – Biaya angkut logistik dengan menggunakan kapal tol laut dinilai efisien dan mampu mengurangi biaya hingga 50 persen dari biaya angkut kapal komersial. Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Laut Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Wisnu Handoko menjelaskan, efisiensi biaya karena ada subsidi pemerintah melalui mekanisme Publik Service Obligation (PSO) untuk angkutan barang di laut melalui
- Published in Berita