Kontribusi Industri Manufaktur ke PDB Capai 18,98 Persen pada 2024
Industri manufaktur Indonesia terus menunjukkan ketahanan dan pertumbuhan positif di tengah tantangan global yang semakin kompleks. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mencatat bahwa pada tahun 2024, kontribusi industri manufaktur terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) mencapai 18,98 persen, meningkat dari tahun sebelumnya. Lebih rinci, kontribusi industri manufaktur terhadap PDB atas dasar harga berlaku pada tahun 2022 sebesar 18,34
- Published in Berita
Kontribusi Daerah terhadap Ekspor Belum Merata
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia secara kumulatif pada periode Januari-Desember 2024 mencapai USD 264,70 miliar. Angka itu setara dengan Rp 4.327,8 triliun (kurs Rp 16.350 per dolar AS). Jumlah itu naik 2,29 persen dibanding periode yang sama tahun 2023. Sementara ekspor kumulatif nonmigas mencapai USD 248,83 miliar atau sekitar Rp 4.068,3 triliun. Capaian ekspor
- Published in Berita
Digitalisasi Tingkatkan Kontribusi Ekonomi UMKM hingga 40 Persen
Jakarta: Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid, menegaskan komitmen pemerintah dalam mendukung digitalisasi UMKM melalui acara “Upscaling UMKM Digital: Digitalize Culture Through Technology. Komitmen tersebut disampaikan Meutya dalam kegiatan di Kampung Wisata Keramik Dinoyo, Malang, yang dihadiri oleh lebih dari 100 pelaku UMKM lokal dengan tujuan memperkuat daya saing dan keberlanjutan bisnis melalui adopsi
- Published in Berita
Kontribusi ke PDB Tinggi, Industri Mamin Perlu Perkuat Standar Mutu
Industri makanan dan minuman (mamin) konsisten menunjukkan kinerja yang positif dan memberikan kontribusi signifikan bagi perekonomian nasional. Pada triwulan III tahun 2024, industri mamin mampu bertumbuh sebesar 5,82%, di atas pertumbuhan PDB nasional sebesar 4,95 persen. Pada periode yang sama, industri mamin memberikan andil sebesar 40,17% terhadap PDB industri pengolahan nonmigas, sehingga menjadikannya sebagai subsektor
- Published in Berita
Kontribusi UMKM Terhadap Ekspor Hanya 15 Persen, Masih Kalah dengan Malaysia dan Thailand
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kontribusi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) lokal terhadap ekspor nasional masih mini dan perlu ditingkatkan. Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia, Arsjad Rasjid, menyatakan bahwa kontribusi UMKM dalam negeri terhadap ekspor baru mencapai 15%, angka yang masih jauh lebih rendah dibandingkan dengan negara tetangga seperti Malaysia dan Thailand. Perbandingan dengan
- Published in Berita
Kemenhub Nilai Eastkal Berikan Kontribusi Industri Maritim Indonesia
Penajam Paser Utara (ANTARA) – Kementerian Perhubungan menilai Pelabuhan Penajam Banua Taka Astra Infra Port East Kalimantan (Eastkal) di Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, memberikan kontribusi yang signifikan terhadap industri maritim di Indonesia. “Kami nilai kontribusi Astra Infra Port Eastkal cukup signifikan terhadap industri maritim,” ujar Kepala Bagian Perencanaan Direktorat Kepelabuhanan Direktorat Jenderal
- Published in Berita
BPS Riau: 7,71 Persen Nilai Ekspor Riau Berkontribusi terhadap Ekonomi Nasional
PEKANBARU — Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau mencatat pada November 2023, nilai ekspor Riau mencapai USD1,70 miliar. Angka ini menunjukkan pertumbuhan sebesar 6,58% dari bulan sebelumnya. Khususnya, ekspor nonmigas mencatat kenaikan sebesar 8,73%, atau mencapai USD1,54 miliar. Kontribusi ekspor Riau terhadap ekonomi nasional mencapai 7,71%. “Secara kumulatif, nilai ekspor Riau selama Januari-November 2023 mencapai
- Published in Berita
Konsumen di Pulau Jawa Berkontribusi 83 Persen terhadap Transaksi e-Commerce
JAKARTA, investor.id – Konsumen di Pulau Jawa berkontribusi 83,8% terhadap total transaksi perdagangan secara elektronik (electronic commerce/e-commerce) di Tanah Air. Hal tersebut bisa terjadi karena Pulau Jawa masih menjadi pusat ekonomi, tempat berkumpulnya konsumen berdaya beli tinggi, dan adopsi teknologi digitalnya juga yang paling masif dibandingkan pulau lain. Kondisi itu juga didukung dengan posisi Pulau Jawa
- Published in Berita