Dwelling Time Naik Lagi, Ada Apa Dengan Pelabuhan Utama Tanjung Priok?
Bisnis.com, JAKARTA – Gabungan Importir Nasional Indonesia (GINSI) menyoroti naiknya waktu tunggu pelayanan kontainer atau dwelling time di Pelabuhan Utama Tanjung Priok selama dua bulan terakhir. Berdasarkan informasi dashboard INSW, dwelling time di pelabuhan Tanjung Priok pada Mei 2022 mencapai 3,95 hari sedangkan pada Juni 2022 mencapai 3,11 hari. Sementara pada bulan-bulan sebelumnya, yakni Januari 2022 hanya 2,76 hari kemudian pada
- Published in Berita
Kemenhub Sosialisasi dan Evaluasi Implementasi Sistem Inaportnet di Pelabuhan Makassar
TRIBUNNEWS.COM – Kementerian Perhubungan cq Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melaksanakan Evaluasi Implementasi Inaportnet SPS (Surat Persetujuan Syahbandar) Online dan Sosialisasi PM.8 Tahun 2022 Tentang Tata Cara Pelayanan Kapal Melalui Inaportnet. Tujuannya adalah untuk mempersiapkan dan meningkatkan keterampilan Sumber Daya Manusia (SDM) dan optimalisasi penerapan fitur-fitur yang diakomodir dalam Aplikasi Inaportnet di setiap Unit Pelaksana Teknis
- Published in Berita
Pembangunan Pelabuhan untuk Merajut Konektivitas Transportasi di Sulawesi
Jakarta – Sebagai negara kepulauan, pembangunan pelabuhan di Indonesia menjadi infrastruktur penunjang utama bagi moda transportasi laut dalam melayani mobilitas barang dan orang di nusantara. Selain fungsi tempat bersandarnya kapal yang akan melakukan aktivitas bongkar muat barang dan naik turunnya penumpang yang menggunakan angkutan laut, keberadaan pelabuhan sebagai terminal penghubung – konektivitas antara daerah tertinggal,
- Published in Berita
Jokowi Resmikan Tiga Pelabuhan Penyeberangan di Wakatobi
Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan tiga pelabuhan penyeberangan di Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara, pada Kamis (9/6). Tiga pelabuhan, yakni Pelabuhan Penyeberangan Kaledupa, Pelabuhan Penyeberangan Tomia, dan Pelabuhan Penyeberangan Binongko. “Hari ini akan segera kita resmikan dan siap untuk mendukung kegiatan masyarakat,” kata Jokowi dalam keterangan resminya. Data Kementerian Perhubungan merinci
- Published in Berita
ASDP dan Pemkab Situbondo Sepakati Mou Pengelolahan Pelabuhan Penyebrangan Jangkar
Pasardana.id – Sebagai wujud komitmen perusahaan dalam mendukung program pemerintah untuk terus berperan menjaga konektivitas jalur antarpulau, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Situbondo, Jawa Timur, sepakat menandatangani nota kesepahaman (MoU) Pengelolaan Operasional Pelabuhan Penyeberangan Jangkar di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur. “Kami menyambut baik dan mengapresiasi rencana kerja sam??a ini, karena pengembangan
- Published in Berita
Beroperasi Oktober, Jalur Kereta Api Sulawesi Terhubung ke Pelabuhan
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan sedang menyelesaikan konstruksi kereta api (KA) Makassar-Parepare Tahap I yaitu Maros-Barru Segmen III sepanjang 67,1 kilometer (Km). Penyelesaian konstruksi Segmen III akan menghubungkan Kabupaten Pangkep dan Kabupaten Maros. Saat ini progres konstruksi jalur KA di Kabupaten Maros telah menebus 84%, sedangkan di Kabupaten Pangkep mencapai 94%. Konstruksi Segmen III menjadi
- Published in Berita
Bongkar Muat Pelabuhan Menggeliat, ASDEKI Kepri Harap Pemerintah Jaga Momentum Ini
WARTAKEPRI.co.id, BATAM – Keberadaan fasilitas depo peti kemas memiliki peran vital untuk mendukung efisiensi tata kelola serta tata niaga dalam Sistem Logistik Nasional (Sislognas). Sebagai bagian dari fasilitas penyimpanan infrastruktur logistik guna mendukung kegiatan bongkar muat barang, layanan di depo peti kemas juga memperlancar dan mengifisiensikan jalur mata rantai pasok terutama dalam internasional trade terutama
- Published in Berita
Pelabuhan Hortikultura Jawa Tengah: Model Pembangunan Infrastruktur Logistik Berbasis Komoditas
- Published in Catatan
Pangkas Biaya Logistik, Pelindo Perpendek Port Stay
- Published in Berita
Catatan Kemenhub: Angkutan Logistik via Penyebarangan Melejit Saat Lebaran
- Published in Berita