OP Tanjung Priok Evaluasi Laporan Relokasi Peti Kemas Long Stay
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Kantor Otoritas Pelabuhan (OP) Tanjung Priok sedang melakukan evaluasi terhadap laporan lima terminal peti kemas yang menangani impor/ekspor menyangkut kegiatan pemindahan kontainer long stay dari lini satu (1) seperti diatur PM 25 Tahun 2017. Kontainer “long stay ” yaitu kontainer impor yang sudah mendapat Surat Persetujuan Pengeluaran Barang (SPPB)/ clearance dari Bea dan Cukai
- Published in Berita
Bongkar Muat Peti Kemas Pelabuhan Pangkalbalam Naik
SOKSINEWS.COM, PT Pelindo II (Persero) Cabang Pangkalbalam, Kepulauan Bangka Belitung menyatakan bongkar muat selama 2017 mencapai 45.000 teus atau naik dibandingkan tahun sebelumnya 35.000 teus, karena meningkatnya perekonomian masyarakat di daerah itu. “Saat ini ada penambahan 6.000 teus peti kemas. Ini menandakan adanya peningkatan perekonomian masyarakat di daerah ini,” kata General Manager Pelindo II
- Published in Berita
Ini yang Terbaru di Pelindo IV Makassar, Terapkan Window System
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR –PT Pelabuhan Indonesia IV (Pelindo IV) Makassar akan menerapkan window system untuk mengatur proses bongkar muat di Pelabuhan sehingga tidak ada lagi penumpukan atau antrian kapal. GM Pelindo IV Cabang Terminal Petikemas Makassar (TPM), Yosef Benny Rohy mengatakan system tersebut sedang dalam tahap sosialisasi meski sudah ada tiga mitra kerja mereka yang sedang uji
- Published in Berita
Kemenhub Tambah Dua Trayek Tol Laut
Bisnis.com, Jakarta — Kementerian Perhubungan bakal menambah dua trayek baru angkutan tol laut pada 2018. Anggaran untuk program ini pun bakal dinaikan 33% menjadi Rp447 miliar. Inspektur Jenderal Kementerian Perhubungan Wahju Satrio Utomo mengatakan hingga tahun berjalan Kemenhub telah membuka 13 rute Tol Laut. Adapun, tiga rute perdana dibuka sejak November 2015. Tommy–panggilan
- Published in Berita
Angkutan Barang, Dunex Pilih Pakai Roro
Bisnis.com, Jakarta – PT Dunia Express Transindo memilih menggunakan jalur laut via kapal roll on-roll off (roro) untuk mengangkut truk dari Jakarta ke Surabaya. Direktur Dunex Jimmy Ruslim, mengatakan pihaknya memilih roro karena dapat mengurangi risiko kecelakaan dan kejahatan di tengah jalan. Operator roro yang dipilih adalah PT Jagat Zamrud Khatulistiwa (JZK). “Tarifnya sudah sesuai.
- Published in Berita
Pangkas Dwell Time Pelabuhan, Kemenhub Gandeng Importir
Jakarta – (suaracargo.com) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jendral Perhubungan Laut mengajak importir yang tergabung dalam Gabungan Importir Nasional Seluruh lndonesia (GINSI), memberi masukan guna kelancaran logistik di sektor pelabuhan. Pelaksana Tugas (PLT) Dirjen Perhubungan Laut, Bay M Hasani, mengatakan bahwa pihaknya terus membuat kebijakan di sektor pelabuhan menjadi lebih baik dan efisien, contohnya
- Published in Berita
Pelabuhan Ambon Segera Buka Direct Call
Bisnis.com, Jakarta — PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) mengestimasi Pelabuhan Ambon bisa melayani pengiriman langsung ke luar negeri atau direct call di awal 2018. Pengiriman langsung diperkirakan bisa memangkas biaya angkut hingga 50%. Corporate Secretary Pelindo IV, Iwan Sjarifuddin mengatakan hasil perikanan di Maluku dan Maluku Utara digadang-gadang menjadi muatan untuk dikirim ke mancanegara. “Kemungkinan direct call bisa (dilakukan)
- Published in Berita
Bawa LPG, Kapal Tol Laut Tiba di Natuna
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Pengapalan perdana LPG yang dibawa kapal Tol Laut PT Pelni (Persero) tiba di Natuna Jumat (13/10/2017). Kapal bersandar di Dermaga Selat Lampa, Natuna dan memulai pembongkaran barang pada Sabtu (14/10/2017) pagi, termasuk muatan LPG ukuran 12 kg milik Pertamina. Pengapalan perdana LPG ke Kepulauan Natuna, Provinsi Kepulauan Riau menggunakan kapal
- Published in Berita
Biaya Berkisar 30 Persen, Sistem Logistik Pangan di Indonesia Dinilai Belum Efisien
Sistem logistik pangan Indonesia dinilai masih belum optimal. Hal ini diindikasikan dari biaya logistik pada rantai pasok pangan dan hortikultura yang masih berkisar 20 hingga 30 persen dari harga pokok penjualan. Kondisi tersebut dipicu oleh tidak efisiennya aktivitas logistik yang terjadi pada rantai pasok bahan pangan tersebut, yang berdampak pada tingkat kestabilan dan keterjangkauan harga
- Published in Berita
Importir Minta Jokowi agar Pelindo Tak Monopoli Pelabuhan
Liputan6.com, Jakarta – Badan Pengurus Pusat Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (BPP GINSI) meminta kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) agar memberi kesempatan kepada swasta dalam penyelenggaraan pelabuhan, seperti bongkar muat di pelabuhan. Importir juga meminta agar menghapus biaya jaminan kontainer demi bisa bersaing dengan negara lain. “Kami minta ke Presiden agar memberdayakan swasta, karena
- Published in Berita