Paket Kebijakan Belum Efektif
Jakarta, Kompas – Implementasi paket kebijakan ekonomi I-XII belum efektif. Ketidakefektifan itu terbukti dari realisasi investasi dan pertumbuhan ekonomi yang masih rendah. Realisasi di sektor rill, tumpang tindih kebijakan, dan konsistensi regulasi menjadi penyebab. Hal tersebut mengemuka dalam diskusi Solusi Ekonomi Indonesia bertema “Evaluasi Efektifitas Paket Kebijakan Ekonomi I-XII”, yang digelar Radio Pas FM dan
- Published in Berita
Terminal Pelabuhan Pintu Otomatis Bersama Akan Diluncurkan
Jakarta, Kompas- Operator terminal peti kemas Jakarta International Container Terminal bersama TPK Koja akan segera meluncurkan fasilitas pintu otomatis bersama bernama JICT-Koja Joint Autogate. Vice President Director Jakarta International Container Terminal (JICT) Riza Erivan mengemukakan hal itu saat peninjauan pekerjaan proyek fasilitas pintu otomatis bersama tersebut di Jakarta, pekan lalu. “Konsepnya adalah untuk lebih memperlancar
- Published in Berita
Dwell Time Pelabuhan Tanjung Perak 6 Hari, Kemenhub : Dokumen Harus Diurus di Jakarta
Jakarta – Lamanya waktu bongkar muat alias dwell time untuk peti kemas impor di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya saat ini masih memakan waktu 5-6 hari. Kendala yang dihadapi oleh para importir adalah pengurusan dokumen impor yang masih harus dilakukan di Jakarta, padahal aktivitas ekspor-impor berada di Jawa Timur. “Masalahnya di pre custom clearance-nya, perizinan-perizinan yang ada
- Published in Berita
Arus Barang di Priok Bakal Tumbuh
JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwander Indonesia memprediksi arus barang di Pelabuhan Tanjung Priok menjelang Ramadan bakal melonjak 30%-40% dibandingkan dengan bulan biasa. Ketua Asosiasi Logistik dan Forwander Indonesia (ALFI) DKI Jakarta Widijanto mengatakan umumnya arus barang menjelang Ramadan didominasi komoditas sembako dan keperluan rumah tangga. “Setiap tahun trennya selalu ada kenaikan antara 30%-40% setiap
- Published in Berita
RI Diminta Serius Jalankan Digitalisasi Pelabuhan
JAKARTA – Perusahaan aplikasi pelayanan kepelabuhanan, OpenPort, mengimbau pemerintah dan pelaku usaha di Indonesia mulai serius menerapkan transparansi dalam transaksi ekspor-impor guna menurunkan biaya logistik di Tanah Air. CEO OpenPort Max Ward mengatakan saat ini Indonesia memiliki biaya logistik 26% dari produk domestik bruto (PDB), angka ini membuat biaya logistik Indonesia menjadi nilai yang terbesar
- Published in Berita
Pelabuhan Sukadana Resmi Beroperasi
JAKARTA – Kementerian Perhubungan meresmikan Pelabuhan Sukadana dengan nilai proyek Rp75,4 miliar. Sekretaris Jenderal Kementerian Perhubungan Sugihardjo meresmikan Pelabuhan Sukadana pada Sabtu (21/5). Pelabuhan tersebut memang sudah selesai pembangunannya sejak 2015 dan dibiayai dari APBN. “Salah satu tantangan Indonesia saat ini bagaimana mewujudkan infrastruktur transportasi yang handal. Handal dalam arti bisa memudahkan konektivitas antar-wilayah, memperlancar
- Published in Berita
Penentuan Koperasi Mesti Transparan
JAKARTA, KOMPAS – Penentuan koperasi nelayan penerima bantuan 3.350 kapal ikan pada tahun 2016 diharapkan transparan. Transparansi ini untuk menghindari manipulasi pembentukan koperasi. Selain itu, nelayan juga perlu dilibatkan dalam program bantuan senilai total Rp2 triliun tersebut, agar tidak salah sasaran. Demikian benang merah pernyataan Sekretaris Jenderal Koalisi Rakyat untuk Keadilan Perikanan (Kiara) Abdul Halim
- Published in Berita
Angkut BBM, Kapal KM Awan Dina Terbakar
KEPULAUAN SULA (BeritaTrans.com) – Kapal pengangkut Bahan Bakar Minyak (BBM) terbakar di Pelabuhan Feri Desa Pohea Waikalopa Kecamatan Sanana Kabupaten Kepulauan Sula, Maluku Utara, Kamis (19/5/2016). Kapal KM Awan Dina dengan mesin berkapasitas 45 GT tersebut mengangkut 5 ton BMM jenis premium dengan 6 Anak Buah Kapal (ABK). Kabid Humas Polda Maluku Utara AKBD Hendri
- Published in Berita
Ekspor Impor Terhambat: Gangguan Sistem Teknologi Informasi Berakibat Panjang
JAKARTA, KOMPAS – Sistem teknologi informasi kepabeanan di Indonesia kerap mengalami gangguan selama setahun terakhir. Akibatnya, arus ekspor-impor berulang kali terhambat. Hal ini menimbulkan kerugian bagi pelaku usaha sekaligus menggerus kepercayaan mitra dagang internasional. Berdasarkan wawancara Kompas dengan sejumlah pelaku usaha, sistem teknologi informasi kepabeanan berulang kali mengalami gangguan sehingga arus ekspor-impor kerap terhambat. Setahun
- Published in Berita
Industri Pelayaran: Komponen Kapal Masih Bergantung Singapura
JAKARTA-Sejumlah pelaku usaha mendorong pemerintah membangun industri komponen maritim di dalam negeri agar pengusaha tidak tergantung dengan komponen kapal impor. Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners Association (INSA) versi RUA Lanjutan Carmelita Hartoto menyatakan saat ini industri maritim membutuhkan komponen yang berasal dari dalam negeri. Menurutnya, salah satu penyebab mudah lesunya industri maritim Indonesia karena
- Published in Berita