Indonesia-Jepang Sepakati Amandemen Lampiran IJEPA, Ekspor Perikanan Berpotensi Meningkat
Bisnis.com, JAKARTA – Indonesia dan Jepang telah sepakat melakukan amandemen lampiran Perjanjian Kerjasama Ekonomi Indonesia-Jepang atau IJEPA. Kesepakatan tersebut berpotensi meningkatkan ekspor perikanan Indonesia ke Jepang. Sebagaimana diketahui, Kementerian Luar Negeri Jepang mengungkapkan bahwa kedua negara telah bertukar nota diplomatik untuk amandemen Lampiran 2 (Aturan Khusus Produk) di bawah IJEPA. Pertukaran nota diplomatik itu sendiri
- Published in Berita
Ekspor DIY Melonjak 32,17 Persen di Mei 2023, Ini Penyebabnya
Harianjogja.com, JOGJA—Badan Pusat Statistik (BPS) DIY mencatat ekspor DIY pada Mei 2023 mencapai 41,5 juta dolar atau naik 32,17% dibandingkan April 2023 sebesar 31,4 juta dolar atau month to month (mtm). Impor juga melonjak 66,20% dengan nilai 11,8 juta dolar dari April 7,1 juta dolar. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) DIY, Syam Arjayanti
- Published in Berita
Pelabuhan Lembar Resmi Gunakan National Logistic Ecosystem
JAKARTA – Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) resmi mengimplementasikan National Logistic Ecosystem (NLE) di Pelabuhan Lembar, Nusa Tenggara Barat (NTB). Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Laut, Capt. Hendri Ginting mengatakan, iImplementasi NLE ini merupakan hasil kolaborasi antar kementerian, lembaga dan stakeholder yang terkait di pelabuhan yang mengacu kepada Instruksi Presiden No. 5 Tahun
- Published in Berita
Dukung Interkoneksi Logistik, Tol Cibitung-Cilincing Kembali Berikan Diskon Tarif
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Diskon tarif masih terus dilanjutkan di Jalan Tol Cibitung-Cilincing (JTCC) terutama dalam rangka menunjang kelancaran angkutan barang dari dan menuju kawasan industri, logistik, maupun Pelabuhan. Sebelumnya, JTCC telah beroperasi fungsional secara penuh dan awalnya memberlakukan diskon tarif untuk menunjang arus mudik dan barang menjelang dan sepanjang Lebaran tahun 2023 dan diperpanjang hingga Juni
- Published in Berita
GUIDEC sebagai Dasar Penerapan Perdagangan Internasional
Oleh: Aldo Rico Geraldi, S.H., M.H.Business & Corporate LegalPT Infokom Elektrindo (MNC Group) Pergerakan informasi komersial dan informasi terkait lainnya telah menjadi bagian penting dari infrastruktur perdagangan internasional. Bisnis di seluruh dunia mentransmisikan dan bertukar informasi komersial, perangkat lunak, dan layanan secara elektronik. Hal tersebut dikarenakan adanya efisiensi substansial yang dapat diperoleh dari transisi pertukaran
- Published in Artikel Logistik e-Commerce
Indikator Kinerja Utama Pelabuhan sebagai Alat Perencanaan dan Manajemen Strategis
Oleh: Zulfi Mutiara Nagita, S.T.Mahasiswi Program MagisterTeknik dan Manajemen IndustriInstitut Teknologi Bandung Keberhasilan perencanaan strategis pelabuhan dapat berlangsung selama beberapa dekade dan menjadi dasar untuk perluasan dan pengembangan pelabuhan di masa mendatang. Oleh karena itu, perencanaan, pertumbuhan yang berkelanjutan, dan profitabilitas pelabuhan adalah tujuan dan tugas negara, negara bagian, otoritas pelabuhan, dan juga industri maritim.
- Published in Artikel Kepelabuhanan
Kementerian PUPR Susun Masterplan Pengembangan Wilayah di Kawasan Industri Morowali
JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian PUPR terus berupaya melakukan percepatan pengembangan infastruktur di beberapa Kawasan Industri (KI) prioritas. Salah satunya yaitu KI Morowali yang berada di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, yang juga merupakan Proyek Strategis Nasional (PSN). Kepala BPIW Kementerian PUPR, Yudha Mediawan mengatakan, pihaknya telah mengeluarkan SK Nomor 18/KPTS/KW/2023 tanggal 18 April 2023, terkait penyusunan
- Published in Berita
Nilai Ekspor Perikanan Maluku Periode Januari – Mei 2023 Naik 70,60 Persen
AMBON, TRIBUNAMBON.COM – Ekspor Komoditi Perikanan Maluku dari Januari sampai dengan Mei 2023 menunjukkan trend peningkatan yang signifikan dibanding 2022. Kepala Balai Karantina Ikan dan Pengendalian Mutu Ambon, Hatta Arisandi menjelaskan, adanya peningkatan dari sisi volume komoditi perikanan yang diekspor dari Maluku. Hal ini turut berdampak pada nilai ekspor. Nilai ekspor komoditi perikanan Maluku pada periode Januari hingga Mei 2023 sebesar USD 28.215.329 jika dibandingkan dengan periode 2022 sebesar
- Published in Berita
Pelabuhan Tanjung Wangi Tingkatkan Sistem Operasional
JAKARTA – Sebagai wujud implementasi dari inisiatif strategis Pelindo Group dalam Transformasi & Standarisasi Operasi Pelabuhan, PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) melakukan Go-live sistem PTOS-M (Pelindo Terminal Operation System – Multipurpose) di SPMT Branch Tanjung Wangi, Banyuwangi, Jawa Timur. Sekretaris Perusahaan Pelindo Multi Terminal, Fiona Sari Utami menerangkan, peralihan sistem Go-live PTOS-M yang menjadi bagian
- Published in Berita
Jaga Stok Bahan Pokok di Daerah, Kemendag Revisi Aturan Perdagangan Antarpulau
Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian Perdagangan (Kemendag) tengah menggodok revisi Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 92 Tahun 2020 tentang Perdagangan Antarpulau guna menjaga pemerataan stok bahan pokok dan barang penting di daerah-daerah seluruh Indonesia. Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kemendag Isy Karim mengatakan, dalam revisi peraturan tersebut, Kemendag bakal membebankan pelaporan ketersediaan bahan penting dan pokok kepada pemilik kargo,
- Published in Berita