Mengelola Inventory
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Inventory berperan penting dalam hampir semua jenis organisasi. Pada perusahaan jasa, Inventory berupa material dan supplies yang diperlukan untuk memberikan layanan kepada pelanggan. Pada perusahaan dagang, Inventory berupa barang dagangan (merchandise Inventory) yang dibeli dari pemasok untuk selanjutnya dijual kembali ke pembeli, tanpa
- Published in Artikel Persediaan
Pendekatan Cost Management dalam Mengelola Inventory (Bagian #2)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. | Head of Consulting Division at Supply Chain Indonesia Artikel ini membahas pengelolaan inventory dengan menggunakan sistem just-in-time. Pada bagian akhir artikel ini akan membahas pendekatan backflush costing dan lean accounting untuk penerapan sistem akuntansi biaya pada perusahaan yang mengimplementasikan just-in-time dalam pengelolaan inventory, yang merupakan penerapan simplified cost accounting
- Published in Artikel Persediaan
Pendekatan Cost Management dalam Mengelola Inventory
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. | Head of Consulting Division at Supply Chain Indonesia Artikel ini membahas pengelolaan inventory dengan menggunakan pendekatan manajemen biaya. Nilai cost dari material atau inventory umumnya merupakan salah satu cost terbesar dalam perusahaan manufacturing dan ritel. Pengelolaan inventory merupakan isu yang penting untuk mengelola inventory cost. Kategori cost yang terkait
- Published in Artikel Persediaan
Mengelola Bullwhip Effect
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP. | Senior Consultant at Supply Chain Indonesia Dalam manajemen rantai pasok, informasi menempati peran penting. Setiap pihak yang terlibat dalam rantai pasok mengelola informasi untuk mengestimasikan tingkat persediaan. Pihak-pihak yang terlibat dalam sistem manajemen rantai pasok, mulai dari pemasok bahan baku ke pabrikan, distribusi produk jadi dari pabrikan ke distributor, dari
- Published in Artikel Persediaan
Kolaborasi Perencanaan Peramalan dan Pengisian Kembali Persediaan (CPRF)
Oleh: Anang Hidayat | Senior Consultant at Supply Chain Indonesia Kondisi dwelling time di pelabuhan Indonesia masih jauh tertinggal dari negara-negara ASEAN, hal ini sangat menjadi perhatian pemerintah dan salah satu hal yang harus segera di perbaiki karena akan sangat berpengaruh terhadap biaya logistik di Indonesia, salah satu isu yang menjadi alasan penyebab lamanya proses
- Published in Artikel Persediaan
Fungsi Penting Persediaan untuk Perusahaan Tekstil
Oleh: Ir. R. Budi Setiawan, M.M., CISCP | Senior Consultant at Supply Chain Indonesia Persediaan secara umum dapat didefinisikan sebagai barang yang disimpan atau yang digunakan untuk diproses atau dijual pada periode mendatang. Persediaan dapat berbentuk bahan baku yang disimpan untuk diproses, barang dalam proses atau barang setengah jadi dan barang jadi yang disimpan untuk
- Published in Artikel Persediaan
Inventory Planning: Demand Management & Sales Forecasting
Oleh: Iwan Nova, MBA, CPIM, CSCP. | Senior Consultant at Supply Chain Indonesia Pada masa sekarang ini disaat daya saing semakin dibutuhkan dikalangan perusahaan, inventory planning untuk demand management dan sales forecasting sangat diperlukan agar suatu perusahaan dapat berjalan dengan baik, lebih efektif dan lebih efisien. Berikut adalah gambar manufacturing planning & control system dalam
- Published in Artikel Persediaan
Fungsi Penting Persediaan untuk Perusahaan Pertambangan
Oleh Togap Siagian Dalam konteks untuk menghasilkan bijih atau produk tambang, persediaan berarti segala barang atau material yang dipersiapkan oleh perusahaan untuk mendukung kegiatan produksinya. Barang ini bisa berupa spare parts, cairan, gas, atau apapun yang akan digunakan dalam proses penggalian, proses produksi, dan proses pendukung lainnya seperti proses reklamasi tambang, perbaikan kondisi lingkungan,
- Published in Artikel Persediaan
- 1
- 2