Dwelling Time Priok: Proyek KA Pelabuhan Digarap Oktober
JAKARTA – PT Kereta Api Indonesia menargetkan mulai membangun jalur kereta api dari Stasiun Pasoso ke dermaga Pelabuhan Tanjung Priok pada Oktober 2015 untuk membantu mengurangi waktu inap kontainer di pelabuhan itu. Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (KAI) Edi Sukmoro mengatakan pihaknya sudah mengantongi perizinan penggunaan lahan milik Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
- Published in Berita
Angkutan Ekspor CPO: Aptrindo Desak Pemerikasaan Kontainer Disederhanakan
JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia mendesak penyederhanaan kegiatan pemeriksaan fisik kontainer komoditas turunan minyak sawit mentah untuk ekspor yang membutuhkan waktu cukup lama. Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Gemilang Tarigan mengatakan selama ini kegiatan pemeriksaan fisik dilaksanakan lembaga surveyor untuk menerbitkan laporan surveyor (L/S) serta Bea dan Cukai dalam penerbitan dokumen
- Published in Berita
Aptrindo: SDM dan Regulasi Tantangan Industri Logistik
MedanBisnis – Surabaya. Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) menyatakan sumber daya manusia (SDM) dan regulasi menjadi tantangan perkembangan industri logistik di Indonesia. “Penyebabnya, regulasi yang ada sekarang harus direvisi dan idealnya, regulasi sekarang dapat mengadopsi perkembangan otomotif terkini,” kata Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat, Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), Gemilang Tarigan, pada ‘Logistics Talkshow
- Published in Berita
Aptrindo DKI Desak Penertiban Trucking Di Priok
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) DKI Jakarta mendesak penertiban armada trucking luar daerah/provinsi yang juga melayani pengangkutan dari dan ke pelabuhan Tanjung Priok. Sekretaris DPW Aptrindo DKI Jakarta Maradang Rasjid mengatakan, saat ini semakin banyak armada bukan berplat B beroperasi di pelabuhan Priok. “Mesti ada aturan yang jelas soal armada luar daerah
- Published in Berita
Kegiatan Logistik: Aktivitas di Priok Belum Normal
JAKARTA – Pelaku usaha mengungkapkan kegiatan bisnis logistik dan forwarder dari dan ke Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta pascalibur Lebaran atau hingga akhir pekan lalu belum normal karena masih sepinya order. “Kalaupun sudah ada beberapa order jasa logistik dan forwarder yang harus dikerjakan, tetapi moda angkutnya [trucking] masih sulit kami peroleh,” ujar Ketua Asosiasi Logistik dan
- Published in Berita
[Event] Seminar “E-Commerce:Tantangan dan Peluang Baru Bisnis Transportasi dan Logistik”, Hotel Novotel Bandung, Sabtu 5 September 2015
SEMINAR E-COMMERCE TANTANGAN DAN PELUANG BARU BISNIS TRANSPORTASI DAN LOGISTIK Hotel Novotel Jl. Cihampelas No. 23-25 Bandung Sabtu, 5 September 2015 Pkl. 08:30-15:00 WIB PEMBICARA : Ventya Gema Kustriaty Vice President Lazada Express “Kebutuhan Jasa Logistik Bisnis Konvensional dan E-Commerce” Arum Ekantono General Manager Digital Marketing Shafira Corporation “Dampak E-commerce terhadap Perkembangan Bisnis dan Kebutuhan Jasa
- Published in Seminar
Layanan Kepelabuhanan: Mendesak Standardisasi Waktu Truk di Pelabuhan
JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia menginginkan pemerintah menetapkan standar waktu pelayanan truk di pelabuhan berstatus internasional. Ketua umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Gemilang Tarigan mengatakan selama ini pengusaha truk kesulitan untuk memprediksi waktu layanan truk di pelabuhan. Pelayanan truk (trucking) itu menyangkut prosedur kepelabuhanan untuk proses pengambilan dan pengiriman kargo,
- Published in Berita
Pengelolaan Jembatan Timbang: Kemenhub Libatkan Pihak Ketiga
SEMARANG – Kementerian Perhubungan bakal melibatkan pihak ketiga untuk meninjau ulang 130 jembatan timbang se-Indonesia seiring dengan rencana pengambilalihan pengelolaan jembatan timbang oleh pemerintah pusat. Harno Trimadi, Kasubdit Lalu Lintas Jalan Direktorat Lalu Lintas Angkutan Jalan Ditjen Perhubungan Darat Kemenhub, mengatakan pelibatan pihak ketiga dalam kapasitas sebagai jasa konsultan. Secara teknis, menurutnya, pihaknya
- Published in Berita
Angkutan Multimoda: Pelayaran Jarak Pendek Butuh Insentif
JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia menilai layanan pelayaran jarak pendek yang menghubungkan Sumatera dan jawa perlu didukung insentif dari pemerintah karena bisa meringankan beban jalan raya khususnya jalur pantai utara Pulau Jawa. Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Gemilang Tarigan mengatakan saat ini pelaku usaha pelayaran kelas kecil juga ingin terjun ke
- Published in Berita
Pelabuhan Tanjung Priok: Muatan Sepi, Pengusaha Truk Terpukul
JAKARTA – Pengusaha angkutan barang dan peti kemas dari dan ke Pelabuhan Tanjung Priok semakin terpukul dengan kondisi sepinya muatan selama empat bulan pertama tahun ini. Sekretaris DPD Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) DKI Jakarta, Maradang Rasjid mengatakan mayoritas pengusaha truk dan trailer Priok mengistirahatkan armadanya di garasi sebab muatan turun lebih dari 50% sejak
- Published in Berita