Alihkan Logistik dari Truk ke Kereta, Emisi Karbon Turun hingga 70 Persen
JAKARTA – Emisi karbon ditargetkan turun hingga 70% dengan pengalihan logistik dari moda transportasi truk ke kereta. Direktur Utama KAI Logistik Fredi Firmansyah mengatakan, dengan melakukan pengalihan moda transportasi dari truk ke kereta api, dapat mengurangi emisi karbon hingga 70% sehingga dinilai merupakan langkah yang tepat dalam menjaga keberlanjutan lingkungan. “Moda kereta Api (KA) dalam industri logistik memainkan peranan yang
- Published in Berita
Pelindo Dukung Penerapan Green Shipping, Pengurangan Emisi di Pelabuhan
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) melalui subholdingnya, PT Pelindo Jasa Maritim (SPJM) berupaya untruk berkontribusi mewujudkan green shipping melalui pemberian jasa di bidang marine, peralatan, solusi pengerukan, galangan, dan jasa utilitas yang berfokus pada pengurangan emisi pada transportasi laut. Green shipping di Indonesia terus berlanjut di lingkup Pelindo. Hal ini disampaikan oleh Direktur Utama PT Pelindo
- Published in Berita
Pelindo Dukung Penerapan Green Shipping lewat Pengurangan Emisi di Pelabuhan
MAKASSAR – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) melalui subholdingnya, PT Pelindo Jasa Maritim (SPJM) berupaya untuk berkontribusi mewujudkan green shipping melalui pemberian jasa di bidang marine, peralatan, solusi pengerukan, galangan, dan jasa utilitas yang berfokus pada pengurangan emisi pada transportasi laut. Green shipping di Indonesia terus berlanjut di lingkup Pelindo. Hal ini disampaikan oleh Direktur Utama PT
- Published in Berita
Disperindag Babel Dorong Industri Hijau untuk Turunkan Emisi dan Limbah
BANGKAPOS.COM, BANGKA – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bangka Belitung (Babel), mendorong sejumlah perusahaan di Babel menerapkan industri hijau dalam upaya mencegah emisi dan limbah Industri. Kabid Bidang Pengendalian dan Fasilitasi Usaha Industri, Disperindag Babel, Supianto mengatakan, industri hijau merupakan kebijakan sektor industri yang mengutamakan upaya efisiensi dan efektivitas penggunaan sumber daya secara berkelanjutan. “Sehingga pembangunan
- Published in Berita