SCI: Segera Uji Coba New Priok
JAKARTA – Supply Chain Indonesia (SCI) berpendapat uji coba Terminal Kontainer (Container Terminal/CT) 1 New Priok harus segera digelar untuk mencegah penurunan nilai alat di pelabuhan itu. Anang Hidayat, praktisi kepelabuhanan SCI, berpendapat CT 1 New Priok di kawasan Pelabuhan Tanjung Priok sudah bisa diuji coba selama tidak ada permasalahan teknis di lapangan. “Dibandingkan menunggu
- Published in Berita
Operasi New Priok: Biaya Logistik Bakal Turun 4%
JAKARTA – Pelaku logistik memprediksi beroperasinya New Priok pada tahun depan mampu menurunkan biaya logistik 3%-4%. Anwar Satta, Wakil Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menilai terurainya arus barang karena percepatan penanganan di pelabuhan New Priok nanti menimbulkan efek domino yang luar biasa. Dia menyebutkan sebanyak 60%-70% arus barang di Indonesia berpusat di Pelabuhan
- Published in Berita
Pengembangan Pelabuhan: Pelindo II Percepat New Priok
SUKABUMI – PT Pelabuhan Indonesia II menjanjikan percepatan proyek pembangunan Pelabuhan Kalibaru atau New Priok tahap pertama menyusul kesuksesan penjualan obligasi Rp20,8 triliun pada tahun ini. Pengerjaan New Priok tahap pertama dimulai pada 2012 dan ditargetkan selesai pada 2018. Direktur Keuangan PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II Orias Petrus Moedak mengatakan pihaknya akan mengucurkan
- Published in Berita
Kapasitas Pelabuhan: Penggabungan Pelindo Mendesak
JAKARTA-Penggabungan BUMN kepelabuhanan nasional meliputi Pelindo I hingga IV dinilai mendesak dilakukan guna meningkatkan kapasitas penampungan pelabuhan Indonesia yang melayani ekspor impor. Penggabungan BUMN itu juga dinilai akan meningkatkan aktivitas logistik karena birokrasi layanan di sektor angkutan laut lebih efisien. “Kalau sudah ada holding BUMN pelabuhan, pengguna jasa atau shipping line (perusahaan pelayaran) cukup datang
- Published in Berita
Jonan Janji Tuntaskan Proyek KA yang Mangkrak
MedanBisnis – Jakarta. Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan berjanji akan menuntaskan proses pembebasan lahan dan pembangunan proyek rel kereta Pelabuhan Tanjung Priok di Jakarta Utara hingga akhir 2014. Proyek KA pelabuhan ini sudah 30 tahun belum bisa menembus pusat atau ‘jantung’ pelabuhan terbesar di Indonesia ini. Kini proses pengerjaannya masih terkendala pembebasan lahan warga. “Tahun
- Published in Berita
Kepelabuhanan, Lino: Proyek Cilamaya Disetop Saja
JAKARTA-Rencana pemerintah mengembangkan Pelabuhan Cilamaya justri dinilai BUMN jasa kepelabuhanan PT Pelindo II tidak perlu diteruskan menyusul akan rampungnya pembangunan Pelabuhan New Priok di Kalibaru, Jakarta Utara. Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II Richard Joost Lino mengatakan awal mula rencana pembangunan Cilamaya adalah untuk membantu (back up) Pelabuhan Tanjung Priok yang ketika direncakanan hanya
- Published in Berita