Sistem Logistik Kemanusiaan dari Perspektif Peraturan BNPB No. 4 Tahun 2018
Oleh: Putu Franciska Fajarini, S.Log., M.S.M.Junior ConsultantSupply Chain Indonesia Mengenal Badan Nasional Penanggulangan Bencana IndonesiaBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) adalah sebuah Lembaga Pemerintah Nonkementerian setingkat menteri yang mempunyai tugas membantu Presiden Republik Indonesia dalam melakukan penanggulangan bencana sesuai dengan amanat Undang-Undang No. 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana dan Peraturan Presiden No. 8 Tahun 2008
- Published in Artikel Logistik Bencana
Konsep Pentahelix dalam Logistik Kemanusiaan
Oleh: Putu Franciska Fajarini, S.Log., M.S.M.Junior ConsultantSupply Chain Indonesia Pengaruh Letak Geografis Suatu Negara dan Kerentanannya terhadap BencanaLetak geografis adalah posisi keberadaan sebuah wilayah berdasarkan letak dan bentuknya dimuka bumi. Letak geografis biasanya di batasi dengan berbagai fitur geografi yang ada di bumi dan nama daerah yang secara langsung bersebelahan dengan daerah tersebut. Fitur bumi
- Published in Artikel Logistik Bencana
Digitalisasi Layanan Kepelabuhanan
Oleh: Gina Noor Sela Ariella Yasmin, S.E. Junior Consultant | Supply Chain Indonesia Beberapa pengusaha menilai sistem pelayanan jasa kepelabuhanan di Indonesia belum optimal. Kondisi itu diyakini dapat menyulitkan pemerintah untuk mendorong industri nasional bersaing di pasar global. Infrastruktur layanan di dalam kepelabuhanan sudah baik, namun dapat ditingkatkan dengan menggunakan digitalisasi layanan kepelabuhanan yang dinilai dapat
- Published in Artikel Kepelabuhanan
Supply Chain Risk (Bagian 3 dari 3 tulisan)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Para manajer supply chain perlu memahami prosedur identifikasi risiko supply chain. Beberapa teknik untuk mengidentifikasi risiko supply chain dari catatan peristiwa masa lalu yang berdampak pada risiko dapat digunakan. “Five whys”. Teknik ini digunakan untuk mencari akar penyebab terjadinya risiko. Dengan mengajukan pertanyaan
- Published in Artikel SupplyChain
Supply Chain Risk (Bagian 2 dari 3 tulisan)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Supply chain risk management (SCRM) Pendekatan SCRM menempatkan pengelolaan risiko supply chain secara terintegrasi, mulai dari perencanaan strategi pengelolaan risiko, tujuan, sasaran, kebijakan, nilai-nilai dan budaya sadar risiko, tindakan, serta prosedur pengelolaan risiko. SCRM melibatkan semua fungsi dan hirarki dalam organisasi. SCRM dimulai
- Published in Artikel SupplyChain
Supply Chain Risk (Bagian 1 dari 3 tulisan)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Setiap hari kita bersentuhan dengan risiko. Sederhananya, risiko merupakan peristiwa “tidak mengenakkan” yang mungkin terjadi di masa depan. Tidak ada yang bisa memastikan apa yang akan terjadi di masa depan. Sesuatu bisa terjadi. Bisa mengenakkan atau tidak mengenakkan. Bisa menguntungkan atau merugikan. Bisa
- Published in Artikel SupplyChain
Penerapan Kebijakan B20
Oleh: Kyatmaja Lookman Chief Executive Officer | PT Lookman Djaja Tidak lama lagi Pemerintah akan menerapkan kebijakan B20 untuk Solar PSO (Public Service Obligation). Perlu diketahui selama ini campuran Biosolar di pasar tidak konsisten karena ada yang berjenis B5, B10, dan B15. Beberapa hal yang perlu kita ketahui bersama, ketika saya mengikuti rapat di Kementerian
- Published in Artikel Regulasi
Overdimension & Overload (ODOL)
Oleh: Kyatmaja Lookman Chief Executive Officer | PT Lookman Djaja Sejak tanggal 1 Agustus 2018 Pemerintah akan mulai konsisten melakukan penindakan atas pelanggaran overdimension dan overload (ODOL). Sebenarnya tidak heran jika kalangan pengusaha truk apatis dengan pelaksanaan ODOL, karena sejak dulu penanganan ODOL ini seperti tidak pernah serius. Akibatnya banyak pengusaha kehilangan konsumen. Jika kita
- Published in Artikel Transportasi
Order Fulfillment (Bagian 2 dari 2 tulisan)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Model operasi order fulfillment Pada pembahasan berikut ini diuraikan konsep penting order fulfillment dalam e-dagang yang mencakup model operasi fulfillment center, aktivitas kunci dalam order fulfillment, dan integrasi e-logistics dalam e-commerce. Order fulfillment merupakan salah satu aktivitas penting dalam e-commerce. Secara sederhana, order
- Published in Artikel SupplyChain
Order Fulfillment (Bagian 1 dari 2 tulisan)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Pada bisnis ritel konvensional, customer mendatangi toko, kemudian melakukan transaksi pembeliaan, pembayaran, dan selanjutnya customer membawa barang yang dibelinya. Pengiriman barang dalam jumlah besar (bulky) hanya dilakukan dari gudang distributor ke toko-toko pengecer secara one-to-one. Tidak banyak alamat tujuan barang yang harus diantar.
- Published in Artikel SupplyChain