Transformasi Last-Mile Delivery: Tren dan Strategi di Tahun 2025
Oleh: Sugi Purnoto, S.E., M.M. Senior Consultant Supply Chain Indonesia Last-Mile Delivery (LMD) atau tahap terakhir dalam proses pengiriman barang dari pusat distribusi ke pelanggan, menjadi aspek krusial dalam rantai pasok modern. Tahap ini memainkan peran penting karena berhubungan langsung dengan pengalaman konsumen akhir. Dalam dunia yang semakin didominasi oleh e-commerce dan belanja daring, pengiriman
- Published in Artikel Transportasi
Mengenal WMS: Jenis, Fungsi, dan Perannya dalam Smart Warehousing
Oleh: Arkan Muhammad Faizulhaq Junior Researcher Supply Chain Indonesia Warehouse Management System (WMS) merupakan software yang berfungsi untuk membantu perusahaaan mengelola dan mengontrol operasi gudang. WMS diperlukan dalam pengoperasian gudang karena merupakan bagian dari proses bisnis yang rumit dan sering kali membutuhkan waktu serta biaya yang tidak sedikit. Permasalahan sering terjadi seperti ketidaksesuaian data stok
- Published in Artikel Pergudangan
Jenis-Jenis Pergudangan dalam Saluran Distribusi
Oleh: Arkan Muhammad Faizulhaq Junior Researcher Supply Chain Indonesia Saluran distribusi atau distribution channels merupakan jalur yang dilalui untuk pengiriman produk dari produsen ke konsumen akhir. Saluran distribusi dapat diklasifikasikan menjadi dua, yaitu direct channels (produsen mengirimkan produknya langsung ke konsumen) dan indirect channels (distribusi dibantu oleh perantara dalam mengirimkan produknya ke konsumen) (Mecalux, 2023).
- Published in Artikel Pergudangan
Industri Transportasi Udara Saat Ini Tengah Bergulat dengan Beberapa Isu Penting
Oleh: Joni GA Selayan Senior Consultant Supply Chain Indonesia Industri transportasi udara merupakan salah satu sektor vital dalam mendukung mobilitas global, perdagangan internasional, dan pariwisata. Namun, saat ini industri ini menghadapi berbagai tantangan yang signifikan. Pandemi COVID-19 telah meninggalkan dampak besar, mengakibatkan penurunan drastis jumlah penumpang dan pendapatan maskapai, yang hingga kini masih dalam proses
- Published in Artikel Transportasi
Proyeksi Logistik Agribisnis 2025: Tantangan, Peluang, dan Solusi Inovatif
Oleh: Melati Salma Junior Researcher & Consultant Supply Chain Indonesia Sektor agribisnis memiliki peran yang sangat penting dalam perekonomian global, terutama di negara agraris seperti Indonesia. Keberhasilan distribusi hasil pertanian dan produk olahan sangat bergantung pada efisiensi logistik. Peningkatan kebutuhan global terhadap hasil agribisnis membuat peran logistik menjadi semakin krusial. Artikel ini bertujuan untuk memberikan
- Published in Artikel Logistik Agrobisnis
Kebutuhan Mendesak akan Badan Khusus Penanggung Jawab Sistem Logistik Nasional
Oleh: Joni GA SelayanSenior Consultant | Supply Chain Indonesia Sektor logistik memainkan peran penting dalam perekonomian Indonesia, mempengaruhi segala hal mulai dari perdagangan dan industri hingga respons bencana serta kehidupan sehari-hari. Namun, sektor ini dihadapkan pada tantangan yang signifikan seperti biaya tinggi, inefisiensi, dan kekurangan koordinasi. Dengan biaya logistik yang termasuk salah satu yang tertinggi
- Published in Artikel SupplyChain
“2025: Change or Die!” Ketika Dunia Usaha Berada pada Persimpangan Keberlanjutan Penurunan Daya Beli dan Optimisme APBN 2025
Oleh: Bortiandy Tobing Expert in Operational Excellence, Businesses Controller, Corporate Strategic, Data Storytelling & Visualization Menjelang akhir tahun 2024 dan transisi Kepemimpinan Pemerin-tahan Nasional, kondisi perekonomian nasional dihadapkan pada pada kenyataan penurunan daya beli masyarakat serta tergerusnya masya-rakat kelas menengah. Hal ini juga terlihat dari deflasi yang terjadi dalam 5 bulan berturut-turut. Di sisi lain,
- Published in Artikel SupplyChain
Konsolidasi Pengiriman Berbasis Digital: Solusi Inovatif Menuju Logistik Hijau Berkelanjutan
Oleh: Caroline Silvia Shipper Acquisition & Marketing Executive | Mostrans Transportasi logistik memainkan peran penting dalam aktivitas rantai pasok, menjadi tulang punggung untuk memastikan pergerakan barang dari produsen ke konsumen. Dalam beberapa tahun terakhir, aktivitas transportasi logistik semakin menjadi sorotan, terutama terkait dengan dampak lingkungan yang ditimbulkannya. Tidak bisa dipungkiri, operasi transportasi logistik turut bertanggung
- Published in Artikel Green Logistics
Peranan KADI dalam Pencegahan Praktik Dumping terhadap Barang Impor
Oleh: Heru Setyo Basuki Customs & Excise Manager SF Consulting Komite Antidumping Indonesia (KADI) merupakan Otoritas yang dibentuk Pemerintah Republik Indonesia untuk menangani permasalahan yang berkaitan dengan upaya penanggulangan importasi barang dumping dan barang mengandung subsidi. Praktik perdagangan ini merupakan praktik tidak adil (unfair trade) yang dapat merugikan industri dalam negeri. Dalam melaksanakan tugasnya, KADI
- Published in Artikel Regulasi
Kolaborasi Antara Perusahaan Logistik, E-Commerce, dan Kecerdasan Buatan (AI) untuk Ekosistem Logistik Terintegrasi
Oleh: Febe Seren Mahasiswa Program Studi Teknik Industri Universitas Widyatama Perkembangan E-commerce dan Tantangan dalam LogistikDalam 10 tahun terakhir, industri e-commerce telah tumbuh secara eksponensial, seperti perusahaan-perusahaan raksasa Amazon, Walmart, dan Alibaba. Pertumbuhan pesat e-commerce telah membawa perubahan signifikan pada lanskap industri logistik. Perusahaan e-commerce semakin banyak melakukan outsourcing logistik untuk memenuhi pesanan mereka secara efektif dan
- Published in Artikel Logistik e-Commerce