Gandeng Investor Rusia, PPN Untia Bangun Cold Storage
KABAR.NEWS, Makassar – Kendati masih sepi aktifitas bongkar muat, pihak pengelola pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) bekerjasama dengan investor asal Rusia untuk membangun cold storage atau tempat pembekuan ikan. Cold storage dianggap sangat dibutuhkan oleh para nelayan mengingat fungsinya agar hasil tangkapan nelayan dapat tetap awet. Dimana saat ini, pihak pengelola masih menggunakan kapal Mina Jaya Niaga untuk
- Published in Berita
ALFI: Pergudangan Menambah Pendapatan Asli Daerah
INDOPOS.CO.ID – Ketua Asosiasi Logistik dan Forwader Indonesia (ALFI), Yuki Nugrahawan Hanafi menyatakan, sangat menyayangkan kinerja Disperindag Kabupaten Tangerang, tidak mengawasi kegiatan pergudangan yang ada di kota ini. Sebab, pengawasan pergudangan dapat menambah pendapatan bagi pemerintah daerah. Salah satunya mengenai penyaluran dan penyimpanan logistik yang banyak dibutuhkan ratusan perusahaan. “Kalau seperti ini malah membuat pengusaha
- Published in Berita
E-commerce dan Ekspor Membaik Dorong Peningkatan Sewa Gudang
Bisnis.com, JAKARTA–Permintaan penyewaan gudang mulai meningkat seiring menjamurnya bisnis e-commerce dan naiknya kegiatan ekspor. Ketua Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan, meningkatnya permintaan berasal dari e-commerce marketplace yang membutuhkan gudang. “Kegiatan ekspor juga [meningkatkan permintaan], sedangkan untuk impor tidak karena langsung dikirim kepada pembeli atau pengguna,” katanya kepada Bisnis, Rabu (2/8/2017). Gudang dibutuhkan karena ekspor dengan
- Published in Berita
Sistem Resi Gudang
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Komoditas hasil pertanian dan perkebunan memberikan nilai ekonomi, tidak hanya bagi petani, pedagang, produsen pengolahan komoditas pertanian, dan perkebunan, namun semua pihak yang berada dalam ekosistem komoditas tersebut. Komoditas kopi, misalnya, selain memberikan manfaat ekonomi bagi petani dalam bentuk hasil penjualan kopi juga
- Published in Artikel Pergudangan
SCI Apresiasi KKP Tingkatkan Kapasitas Produksi Perikanan Hulu-Hilir
INDUSTRY.co.id-Jakarta-Supply Chain Indonesia (SCI) mengapresiasi Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) yang tengah mengimplementasikan Sistem Logistik Ikan Nasional (SLIN). SLIN bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan stabilitas sistem produksi perikanan hulu-hilir, mengendalikan disparitas harga, serta untuk memenuhi kebutuhan konsumsi dalam negeri. Selain itu, SLIN juga menyentuh aspek peningkatan skala usaha nelayan, petambak garam, pembudidaya ikan, pengolah dan
- Published in Berita
Sejumlah Persoalan Perikanan Indonesia, Buka Peluang Bisnis Logistik
INDUSTRY.co.id-Jakarta- Berdasarkan data Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) tahun 2016, perikanan tangkap masih memegang peranan strategis dalam sektor perikanan di Indonesia. Potensi perikanan tangkap laut Indonesia sekitar 6,5 juta ton per tahun. Sedangkan, potensi perikanan budidaya payau mencapai 2,96 juta hektar dan potensi budidaya laut mencapau 12,55 juta hektar. Berdasarkan analisis Supply Chain Indonesia (SCI),
- Published in Berita
Pasokan Listrik Jadi Kendala Pembangunan Cold Storage
Bisnis.com, JAKARTA-Kebutuhan ruang pendingin atau cold storage di sektor perikanan punya kendala besar yaitu ketersediaan listrik. Chairman Supply Chain Indonesia Setijadi mengatakan, fasilitas penanganan perikanan membutuhkan suplai listrik yang besar. “Contohnya ruang pendingin berkapasitas 200 ton membutuhkan listrik sebesar 142 kilo volt ampere (KVA),” ujarnya dalam keterangan resmi, Minggu (12/3/2017). Contoh lain, unit pengolahan ikan
- Published in Berita
1,5 Juta Ton, Tambahan Kebutuhan Cold Storage Perikanan
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Berdasarkan data Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) tahun 2016, perikanan tangkap masih memegang peranan strategis dalam sektor perikanan di Indonesia. Potensi perikanan tangkap laut Indonesia adalah sekitar 6,5 juta ton/tahun. Potensi perikanan budidaya payau mencapai 2,96 juta hektar dan potensi budidaya laut mencapai 12,55 juta hektar. Berdasarkan analisis
- Published in Catatan
Armada Berpendingin Punya Prospek Cerah
JAKARTA-Supply Chain Indonesia berpendapat bisnis pengangkutan berpendingin memiliki prospek cerah seiring dengan pengembangan sektor perikanan. Setijadi, Chairman Supply Chain Indonesia (SCI), mengatakan pengembangan sektor perikanan juga membutuhkan peranan penyedia jasa logistik untuk menyediakan armada pengangkutan berpendingin. Menurutnya, kebutuhan pengangkutan berpendingin itu mencakup semua moda transportasi seperti truk berpendingin (refrigerated trucks), gerbong kereta api berpendingin, dan
- Published in Berita
Tingkatkan Kualitas Tangkapan, Dibutuhkan Tambahan Pendingin Ikan
Jakarta (BeritaTrans.com) – Meningkatkan kualitas tangkapan ikan, masih dibutuhkan tambahan tempat pendingin atau cold storage. Apalagi, berdasarkan data Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) tahun 2016, perikanan tangkap masih memegang peranan strategis dalam sektor perikanan di Indonesia. “Potensi perikanan tangkap laut Indonesia sekitar 6,5 juta ton/tahun. Potensi perikanan budidaya payau mencapai 2,96 juta hektar dan potensi
- Published in Berita